Podcast yang dibuat oleh om dan keponakan di usianya yang sama menceritakan kisah hidup anak muda di desa.
Sudah mendifinisikan sukses versimu belum sih? Nih, dengerin featuring thought saya dengan Bintang Jr. salah satu broadcaster yang nggak pernah sukses
Sering kali kita merasa tergesa-gesa, melihat sekitar seolah menuntut kita untuk segera menjadi apa, kemana, dan bagaimana. Tapi ada satu yang sering lupa untuk ditanyai. Bahkan sering terabai. Hmmm, memang manusia, baru akan sadar kalau mereka punya tangan setelah tangannya terluka, sakit, dan patah. Lalu bagaimana dengan jiwa?
Masih insecure, gak pede, benci sama apa yang dimiliki, benci sama apa yang udah dilakuin, nggak puas atau malu sama apa yang udah diusahain? Kuy, dengerin kelanjutan episode saya dengan Bintang Jer.
Bencana, pandemik, pengkhianatan, penolakan, dan takdir hidup lainnya adalah Ketidakpastian yang terkadang sulit untuk diterima oleh kehidupan. Padahal, Ketidakpastian adalah bumbu dari kehidupan - sudah sepaket dengan menu kehidupan.
Anakku mengajariku bagaimana mencintai diriku sendiri sebelum mencintainya.
Bangga dengan selera sendiri. Dengarkan ini.
Di episode pilot, Dewi bercerita tentang susahnya kuliah sambil kerja dan tumbuh sebagai anak broken home.