Cerita untuk keluarga oleh Kak Rika. Dengarkan saat bersantai, saat mau tidur, atau saat bersenang-senang.
Bagaimana aku bisa tidur kalau Monsterku pergi berlibur? Apakah aku akan mendapatkan monster pengganti?
Apakah kamu pernah bertemu soulmate monstermu? Ini cerita bagaimana aku bertemu soulmate monsterku
Otis, keledai sahabat Thelma berhasil membujuk Thelma untuk kembali menjadi Unicorn.... Apa yang akan mereka dapatkan?
Pernahkah kamu menginginkan agar dirimu berubah menjadi "sempurna"? Thelma juga demikian, sampai dia menyadari menjadi sempurna ternyata tidak sehebat itu.
Mengapa nama anak-anak di Cina pendek pendek? Ini sejarahnya..
Peter, Paul dan Si Bungsu ikut sayembara Raja... Siapa yang jadi pemenangnya?
Saat Ibu Kambing akan pergi, ia berpesan agar anak-anak tidak membukakan pintu pada orang asing. Tapi Serigala berhasil menipu anak-anak Kambing. Apakah mereka akan selamat?
Apakah takdir bisa diubah? Mungkin kah mengingkari takdir seseorang ? Atau lebih baik ikhlas menjalaninya?
Rosy semakin dekat dengan tambang emas tempat ayahnya bekerja. Ketika ia sampai di sana, sebuah kejutan terjadi.,
Setelah ibu tiada, Rosy pergi mencari Ayah yang pergi menambang emas di tempat yang sangat jauh. Perjalanan ini membuat Rosy bertemu berbagai hewan yang baik hati
Cerita dari Jepang tentang Cara monyet agar terhindar dari masalah besar.. Dia dibantu oleh sahabatnya si Babi Hutan.
Sebuah gendang raksasa dibutuhkan untuk memanggil seluruh penghuni hutan. Bagaimana cara membawa gendang raksasa itu ke istana?
Berhasilkah Tukang Cukur Istana menyimpan rahasia Raja Surya? Apakah Raja Surya berani menaklukkan dirinya sendiri?
Raja Surya dari Sugray menyimpan sebuah rahasia yang hanya diketahui olehnya dan Tukang Cukur Istana. Rahasia apa itu?
Tikus Kota Besar dan Tikus Desa sama sama tidak menyukai tempat tinggalnya. Apa jadinya jika mereka bertukar tempat ya?
Kelalawar ingin berada di kelompok pemenang. Apa yang harus dilakukan ya?
Ada mahluk kecil misterius yang menjadi kunci kemenangan satu kelompok dalam pertandingan lacrosse. Siapakah dia?
Dalam versi cerita rakyat Inggris ini, Kue Johnny dikejar oleh anak laki-laki dan orang tuanya, beberapa penggali, beruang, serigala tetapi akhirnya tertangkap oleh rubah yang licik.
Terbiasa dengan suara kota yang gaduh, Nenek tidak dapat tidur saat pindah ke desa. Apa yang harus dilakukan Nenek?
Selalu berikan ruang bagi siapapun yang membutuhkannya. Semangat Berbagi kebaikan yang harus dipupuk sepanjang waktu.
Kalau kamu punya kebiasaan Buruk yang tidak disukai sahabatmu, apa kamu akan mengubahnya? Bagaimana dengan monyet dan kelinci? Musik pembuka dan penutup dikerjakan oleh @dafiarsya_
Cerita Grimm bersaudara dari Jerman ini bercerita tentang kebersamaan Keledai, Anjing, Kucing dan Ayam. Music Intro dan outro by @dafiarsya_
Apa yang kamu butuhkan agar bisa lebih besar, lebih kuat dan lebih tinggi? Sila dengarkan Cerita Rika episode ini.