Podcasts about kesehatan

  • 594PODCASTS
  • 1,955EPISODES
  • 23mAVG DURATION
  • 5WEEKLY NEW EPISODES
  • Jul 16, 2025LATEST

POPULARITY

20172018201920202021202220232024

Categories



Best podcasts about kesehatan

Show all podcasts related to kesehatan

Latest podcast episodes about kesehatan

Parenting Podcast
"Bakteri Rongga Mulut dan Kesehatan Anak" - oleh drg. Mia Gracia, CCH®

Parenting Podcast

Play Episode Listen Later Jul 16, 2025 2:01


AWR Javanese - Radio Suara Kebahagiaan
“NGANYARI KESEHATAN LAN PAKABARAN MALAIKAT KATELU” "WONG IBRANI ING ATHENA"

AWR Javanese - Radio Suara Kebahagiaan

Play Episode Listen Later Jul 16, 2025 29:00


“Reformasi kesehatan iku sesambungan raket karo pekabaran malaikat katelu kaya dene lengen sesambungan karombadan” ”Rasul Paulus mangerteni yen gusti Allah ngersakake supaya wong-wong Athena iki kaslametake bebarengan karo wong liyane“

AWR Javanese - Radio Suara Kebahagiaan
“PANYEBAB LELARA ORGAN AMBEGAN” “PANDADARAN PAMURIDAN 6”

AWR Javanese - Radio Suara Kebahagiaan

Play Episode Listen Later Jul 11, 2025 29:00


“wigati kanggo kesehatan yen dada bisa duwe papan kanggo ngembaka kanthi jangkep” “Kesadaran yen kita mbutuhake Sang Kristus, nuntun kita menyang Juruwilujeng lan pangandikane”

Mojok Podcast
AFTHONUL AFIF: CARA MUDAH MEMAHAMI MAKNA KEBAHAGIAAN DARI SUDUT PANDANG KESEHATAN MENTAL, FILSAFAT, DAN AGAMA

Mojok Podcast

Play Episode Listen Later Jul 1, 2025 68:34


Di episode PutCast kali ini, Kepala Suku Mojok kedatangan tamu spesial: Afthonul Afif, seorang penulis dan peneliti yang banyak menyoroti persoalan psikologi dan kesehatan mental. Obrolan ini banyak membahas soal makna bahagia yang sering disalahartikan sebagai kesenangan sesaat. Bagaimana pandangan atas kebahagiaan sejati dari sudut pandang psikologi, filsafat, dan agama?

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
Klinik di Kalimantan Ini Terapkan Skema Unik bagi Warga Lokal untuk Akses Layanan Kesehatan

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Jun 25, 2025 18:55


Sebuah klinik di Kalimantan menerapkan skema pembayaran unik untuk layanan kesehatan yang mereka tawarkan, misalnya dengan memberi bibit pohon atau kotoran ternak, demi menjaga kelestarian lingkungan hidup.

Radio Elshinta
Sebanyak 7,3 Juta Peserta Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) Segmen Penerima Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan (PBI JK) Dinonaktifkan.

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later Jun 23, 2025 9:58


Sebanyak 7,3 Juta Peserta Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) Segmen Penerima Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan (PBI JK) Dinonaktifkan.[TALK] Kepala Humas BPJS Kesehatan - Rizzky Anugerah

Radio Elshinta
Apa Yang Dapat Diungkap Dari Kondisi Kesehatan Jokowi?

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later Jun 22, 2025 17:26


Kondisi kesehatan Presiden ke 7 RI, Joko Widodo (Jokowi) hingga saat ini masih menjadi perhatian publik, bahkan jadi trending Google Tren hingga hari ini. Menjawab berbagai spekulasi warganet, ajudan Jokowi Kompol Syarif Muhammad Fitriansyah mengungkapkan Jokowi tengah dalam proses penyembuhan alergi kulitnya. Syarif mengakui ada perubahan pada fisik Jokowi, terutama pada bagian kulit wajah. Soal spekulasi Jokowi terkena autoimun, Syarif enggan menanggapi, dan menurutnya dokter yg lebih berhak menjelaskan hal tsb. Apa yang dapat diungkap dari kondisi kesehatan jokowi?Talk bersama Ketua Umum Negeriku Indonesia Jaya (Ninja), C Suhadi SH MH.

Kencan Dengan Tuhan
Edisi Hari Minggu, 22 Juni 2025 - Bersyukur untuk setiap berkat

Kencan Dengan Tuhan

Play Episode Listen Later Jun 21, 2025 4:54


Kencan Dengan Tuhan - Minggu, 22 Juni 2025Bacaan: "Apa pun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia." (Kolose 3:23) Renungan: Hidup yang memuliakan Tuhan adalah salah satu ajaran utama Rasul Paulus. Bagi Rasul Paulus, hidupnya dulu yang sangat ia bangga-banggakan telah dianggapnya sampah karena pengenalan akan Kristus jauh lebih mulia. Hidupnya yang sekarang bukanlah dia lagi, melainkan Kristus yang ada di dalam dirinya. Dengan kata lain bagi Rasul Paulus, semua keberadaan dirinya, baik secara jasmani maupun rohani, ia persembahkan bagi kemuliaan Tuhan. Jika kata "segala sesuatu" dan "apa pun" digunakan oleh Rasul Paulus menjadi suatu penekanan, ini berarti dapat mencakup juga semua berkat yang Tuhan berikan kepada kita. Dengan prinsip ini, kita belajar bahwa tujuan Tuhan memberikan berkat kepada kita, apa pun bentuknya, adalah untuk memuliakan Tuhan. Dari ajaran Rasul Paulus ini, kita belajar bahwa berkat jasmani diberikan oleh Tuhan untuk menjadi berkat rohani. Penciptaan diwujudkan agar manusia dapat mengenal Penciptanya. Kesehatan fisik diberikan agar kita dapat menggunakan tubuh kita untuk memuliakan Tuhan.Keluarga yang kita miliki, diberikan agar kita dapat belajar dan menghidupi kasih kepada sesama yang diajarkan oleh Tuhan. Harta benda, kedudukan, pekerjaan dan usaha yang kita milikı, diberikan kepada kita untuk dikelola sebaik mungkin untuk kemuliaan Tuhan. Tidak ada satu pun berkat jasmani yang diberikan oleh Tuhan untuk kita gunakan dan habiskan bagi diri sendiri dan berakhir pada diri sendiri pula. Semuanya diberikan Tuhan untuk menjadi berkat rohani, agar kita semakin belajar mengasihi dan memuliakan Tuhan. Dengan demikian, perbedaan antara berkat jasmani dan berkat rohani hanyalah dalam perspektif kita sendiri dan bagaimana kita menggunakannya. Alkitab sendiri tidak pernah membedakan keduanya. Jika kita memandang berkat tersebut hanya untuk dihabiskan dan berakhir pada diri sendiri, maka kita memandang berkat itu dengan salah. Tetapi, jika kita memandang bahwa berkat tersebut harus kita gunakan untuk memuliakan Tuhan, maka di situlah berkat yang sesungguhnya. Mulai saat ini, belajarlah untuk memandang bahwa semua berkat itu adalah berkat rohani untuk digunakan bagi kemuliaan Tuhan. Tuhan Yesus memberkati. Doa:Tuhan Yesus, aku bersyukur untuk semua berkat-Mu, dan berilah kemampuan kepadaku untuk menggunakan berkat itu untuk memuliakan-Mu. Amin. (Dod).

Radio Elshinta
Jemaah Haji Diimbau Jaga Kesehatan

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later Jun 14, 2025 2:44


Jelang kepulangan, jemaah Haji diimbau jaga kesehatan dan batasi aktivitas fisik. Laporan Rama Pamungkas.

Ruang Publik
Menstruasi Inklusif, Hidup Lebih Progresif!

Ruang Publik

Play Episode Listen Later Jun 11, 2025 60:39


Kesehatan menstruasi adalah aspek mendasar dari hak asasi manusia, martabat, dan kesehatan masyarakat. Hari Kebersihan Menstruasi, yang diperingati setiap tanggal 28 Mei, didedikasikan untuk menghilangkan tabu dan meningkatkan kesadaran tentang pentingnya manajemen kebersihan menstruasi yang baik. Perilaku personal hygiene yang kurang pada saat menstruasi, serta penggunaan pembalut yang tidak sehat merupakan penyebab utama dari penyakit Infeksi Saluran reproduksi (ISR). Angka kejadian Infeksi Saluran Reproduksi (ISR) tertinggi di dunia terjadi pada usia remaja (35%-42%). Data Survei Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2017 menyatakan bila perilaku remaja putri dalam menjaga kebersihan pada saat menstruasi masih buruk, yaitu 63,9%. Perilaku personal hygiene pada saat menstruasi antara lain adalah malas mengganti pembalut sehingga menyebabkan bakteri berkembang pada pembalut. Perawatan diri yang baik dan tepat adalah pembalut tidak boleh dipakai lebih dari enam jam dan harus diganti sesering mungkin apabila sudah terlalu basah. Tantangan dalam pemenuhan sanitasi yang memadai tetap ada, yang secara langsung berdampak pada kemampuan perempuan menjaga kebersihan diri selama menstruasi. Kita akan membahas bersama narasumber:1. Nana Widiestu - Advocacy & Marketing Officer, AHF 2. Ni Putu Sri Archindya Trishna - Girls Act Indonesia3. dr. Sumarjati Arjoso, SKM. - Ketua Tobacco Control Support Center Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia

METRO TV
Wacana Jakarta Kota Ramah Hewan Peliharaan Dengan Program BPJS Kesehatan- Headline News Edisi News MetroTV 5581

METRO TV

Play Episode Listen Later Jun 5, 2025 1:39


Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tengah menggodok program inovatif berupa BPJS Kesehatan Hewan sebagai bagian dari upaya menjadikan Jakarta kota yang ramah bagi hewan peliharaan. Program ini bertujuan untuk memberikan akses layanan kesehatan terjangkau bagi hewan peliharaan, khususnya bagi pemilik dari kalangan kurang mampu.

Radio Elshinta
Dewan Jaminan Sosial (DJSN) Mengusulkan Agar Tarif Iuran BPJS Kesehatan Dinaikan Menjadi Rp71.000 Per Orang

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later Jun 1, 2025 38:38


Tarif iuran peserta program Jaminan Kesehatan Nasional ( JKN), yang dikelola BPJS Dewan Sosial Jaminan Kesehatan segmen penerima bantuan iuran (PBI) diusulkan NAIK oleh Dewan Jaminan Sosial (DJSN), menjadi Rp71.000 per orang per bulan. Usulan ini berdasar pada mempertimbangkan keberlanjutan program tsb. saat ini iuran peserta segmen BPJS Kesehatan kelas III dipatok sebesar Rp42.000 per orang per bulan, di mana sebesar Rp7.000 ditanggung oleh pemerintah. Dari sisi kebijakan publik, apakah usulan ini bijak. dan dapat direalisasikan mengingat kita sedang menghadapi gelombang PHK, dan banyak perusahaan Swasta yg kondisnya pun tidak sedang baik baik saja.Wawancara dengan Direktur eksekutif Jaminan Sosial Institute, Mantan Anggota DJSN periode 2019 - 2025, Andy William Sinaga MH dan Anggota Komisi IX DPR RI, Irma Suryani Chaniago

OM BOB Indonesia
Dekan Fakultas Kedokteran Tolak Undangan Diskusi Pembangunan Kesehatan Nasional. Susah Diatur? | Ep. 2460

OM BOB Indonesia

Play Episode Listen Later May 30, 2025 9:02


Banyak Dekan Fakultas Kedokteran yang menolak menghadiri undangan kementerian kesehatan terkait diskusi strategis pembangunan kesehatan nasional.

Satu Persen Podcast
Kesehatan Mental dan Kehidupan Mahasiswa: Apakah Organisasi Mahasiswa bikin Stres?

Satu Persen Podcast

Play Episode Listen Later May 28, 2025 53:18


Tanpa ikut organisasi aja, kadang mahasiswa udah sulit ngatur tugas kuliah. Apalagi kalau ditambah ikut organisasi mahasiswa.Well, di podcast kali ini kita akan bahas kehidupan mahasiswa beserta kesehatan mental mahasiswa. Apa benar organisasi mahasiswa tuh bikin makin stres atau justru banyak manfaatnya?Pengen tau isi kurikulum Satu Persen? Akses di sini:https://satu.bio/kurikulum-satupersenAPA ITU SATU PERSEN?━━━━━━━━━━━━━━Satu Persen adalah startup pendidikan Indonesia yang fokus pada kesehatan mental, pengembangan diri, dan edukasi life-skills. Untuk info lebih lanjut tentang layanan Satu Persen, kamu bisa akses https://satupersen.netBUSINESS INQUIRIES━━━━━━━━━━━━━━Email: partnership@satupersen.netWhatsApp: https://wa.me/6285150793079SOCIAL MEDIA UTAMA SATU PERSEN━━━━━━━━━━━━━━Instagram Satu Persen: https://satu.bio/igsatupersenTwitter Satu Persen: https://satu.bio/twitterofficialkamiLinkedIn Satu Persen: https://satu.bio/linkedin-kamiTIM PODCAST━━━━━━━━━━━━━━Director: Sheila G. RamadhanVideo Editor: Fariz RamdaniDesigner: Jovan HendriawanJangan lupa like, comment, share, dan subscribe ya!Satu Persen, Lebih Baik Setiap Harinya#SatuPersen #SatuPersenPodcast #SelfImprovement #SelfDevelopment #TimeManagement #Produktivitas #MentalHealth #KesehatanMental #KesehatanMentalMahasiswa #OrganisasiMahasiswa #KehidupanMahasiswa #Mahasiswa #MahasiswaIndonesia #Podcast

Radio Elshinta
Kemenkes undang civitas akademika fakultas kedokteran, utk membahas beberapa statemen dan kebijakan Menkes yg dianggap berpotensi menurunkan kualitas pendidikan dokter spesialis dan layanan kesehatan

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later May 25, 2025 39:05


Wawancara Guru Besar Ahli penyakit Dalam, Dekan FKUI - Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam, Sp.PD-KGEH

Radio Elshinta
40 Jemaah Calon Haji Embarkasi Solo Tertunda Keberangkatannya Ke Tanah Suci Dengan Alasan Kesehatan.

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later May 23, 2025 4:20


40 jemaah calon haji Embarkasi Solo tertunda keberangkatannya ke tanah suci dengan alasan kesehatan, Hal ini dikatakan Pejabat Humas PPIH Embarkasi Solo, Gentur Rahma Indriadi. Laporan Sarwoto dari Asrama Haji Donohudan Boyolali Jawa Tengah.

Radio Elshinta
Petugas kesehatan PPIH sitempatkan di sektor-sektor lokasi penginapan jemaah calon haji.

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later May 22, 2025 2:53


Petugas kesehatan PPIH sitempatkan di sektor-sektor lokasi penginapan jemaah calon haji untuk mempermudah pelayanan kesehatan.(Narsum) : Kepala KKHI Makkah, Edi Supriyatna.Laporan Reporter Radio Elshinta, Rama Pamungkas

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
Why are migrant women missing out on vital medical tests? - SBS Examines: Mengapa Perempuan Migran Melewatkan Tes Kesehatan Penting?

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later May 21, 2025 8:10


Many people from CALD communities, especially women, are avoiding or delaying preventative cancer care. - Banyak orang dari komunitas CALD, khususnya para perempuan, menghindari atau menunda perawatan pencegahan kanker.

AWR Indonesian - Daily Devotional
"DEMI SURGA DAN KESEHATAN - BERDOALAH!"

AWR Indonesian - Daily Devotional

Play Episode Listen Later May 21, 2025 6:16


Tuhan kita yang pengasih mengenal kita lebih baik daripada penasihat manapun setelah delapan jam konseling harian selama bertahun-tahun, Dia siap menunjukkan bahwa Dialah Tuhan atas kehidupan.

METRO TV
Wapres Gibran Tinjau Pelayanan Kesehatan - Headline News Edisi News MetroTV 5483

METRO TV

Play Episode Listen Later May 21, 2025 1:36


Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau Puskesmas Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat, untuk melihat jalannya pelayanan kesehatan.

AWR in Indonesian - Renungan Harian
"DEMI SURGA DAN KESEHATAN - BERDOALAH!"

AWR in Indonesian - Renungan Harian

Play Episode Listen Later May 21, 2025 6:16


Tuhan kita yang pengasih mengenal kita lebih baik daripada penasihat manapun setelah delapan jam konseling harian selama bertahun-tahun, Dia siap menunjukkan bahwa Dialah Tuhan atas kehidupan.

Radio Elshinta
Jemaah haji lansia yang sudah sampai di Makkah Arab Saudi diimbau salat di Hotel untuk menjaga kesehatan jelang puncak haji.

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later May 20, 2025 4:35


Jemaah haji lansia yang sudah sampai di Makkah Arab Saudi diimbau salat di Hotel untuk menjaga kesehatan jelang puncak haji.

Radio Elshinta
Jemaah calon haji terutama lansia diimbau menjaga kesehatan dengan menghindari aktivitas fisik yang berat

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later May 19, 2025 3:14


"Jemaah calon haji terutama lansia diimbau menjaga kesehatan dengan menghindari aktivitas fisik yang berat. Untuk umrah wajib diimbau dilakukan sebelum jam 10 pagi atau setelah jam 4 sore, menghindari terik matahari. " ucap Kabid Kesehatan PPIH Arab Saudi, dr. Mohammad Imran.Laporan Rama Pamungkas.

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
The impact of mental health, disability on women experiencing violence - Pengaruh Kesehatan Jiwa dan Disabilitas pada Perempuan Korban Kekerasan

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later May 14, 2025 11:50


There is a very complex relationship between having a mental disorder and women's experiences towards violence. - Ada hubungan yang sangat kompleks antara kondisi memiliki kelainan jiwa dan pengalaman kekerasan para perempuan.

METRO TV
Gubernur Jakarta Luncurkan 3 Program Kesehatan Unggulan - Headline News Edisi News MetroTV 5439

METRO TV

Play Episode Listen Later May 14, 2025 2:00


Pemerintah Provinsi Jakarta resmi meluncurkan tiga program unggulan di bidang kesehatan. Ketiga program ini merupakan quick wins dalam 100 hari kerja kepemimpinan yang baru.

Ruang Publik
Kelola Kesehatan Mental Lewat Seni

Ruang Publik

Play Episode Listen Later May 13, 2025 35:26


Masalah kesehatan mental bisa dialami siapa saja, dari orang dewasa hingga anak-anak dan remaja. Menurut survei Indonesia-National Adolescent Mental Health Survey tahun 2022, ada 15,5 juta remaja yang mengalami masalah kesehatan mental di Indonesia.Bulan Mei diperingati sebagai Mental Health Awareness Month atau Bulan Kesadaran Kesehatan Mental setiap tahunnya. Bulan yang menjadi momen tahunan untuk meningkatkan kesadaran tentang kesehatan mental dan mengurangi stigma yang sering dikaitkan dengan kondisi tersebut.  Beragam pula cara mengelola kesehatan mental, salah satunya lewat seni, atau art therapy dengan beragam metode mulai dari terapi tari, terapi drama, terapi musik, terapi menulis, dan terapi kelompok suportif ekspresif.Di Bulan Kesadaran Kesehatan Mental ini, bagaimana mematahkan stigma soal kesehatan mental? Bagaimana mengelola kesehatan mental? Adakah cara menyenangkan dan efektif dalam mengelola kesehatan mental?Di Ruang Publik kali ini, akan kita bahas bersama Pegiat Kesehatan Mental dan Terapi Seni Vindy Ariella, dan Komika Eky Priyagung.

AWR Indonesian - Daily Devotional
"MAKAN UNTUK KESEHATAN GIGI DAN GUSI"

AWR Indonesian - Daily Devotional

Play Episode Listen Later May 11, 2025 6:15


Pola makan nabati asli dari Tuhan paling sesuai dengan kebutuhan tubuh kita, dan iblis telah mengambil makanan Tuhan dan menunjukkan kepada kita cara mengolahnya, untuk kerugian kita.

AWR in Indonesian - Renungan Harian
"MAKAN UNTUK KESEHATAN GIGI DAN GUSI"

AWR in Indonesian - Renungan Harian

Play Episode Listen Later May 11, 2025 6:15


Pola makan nabati asli dari Tuhan paling sesuai dengan kebutuhan tubuh kita, dan iblis telah mengambil makanan Tuhan dan menunjukkan kepada kita cara mengolahnya, untuk kerugian kita.

Radio Elshinta
360 jemaah calon haji kloter 6 asal Kab. Langkat Sumatera Utara, Jalani pemeriksaan kesehatan dan pembekalan.

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later May 7, 2025 4:29


360 jemaah calon haji kloter 6 asal Kabupaten Langkat Sumatera Utara telah diterima oleh Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Asrama Haji Medan, dan masih menjalani pemeriksaan kesehatan dan mengikuti pembekalan dari petugas PPIH, Rabu (7/5) pagi.

NARAZER - Millennial Concern
Sebenarnya Negara tuh Gak Peduli dgn Kesehatan Kita

NARAZER - Millennial Concern

Play Episode Listen Later May 5, 2025 26:26


Dalam konteks SEHAT YANG SESUNGGUHNYA. Pengobatan di Rumah Sakit & Asuransi Kesehatan, BPJS, dsb bukan wujud kepedulian kesehatan yang tepat, itu lebih ke penanggulangan/mitigasi karena kondisi nya udah sakit. Kunci sehat ada di asupan makanan yang kita makan setiap hari. Bahkan hanya mengandalkan olahraga intens pun tidak menjamin kita sehat.

AWR Indonesian - Daily Devotional
"MENGUPAYAKAN DIRI ANDA KEPADA KESEHATAN YANG BAIK"

AWR Indonesian - Daily Devotional

Play Episode Listen Later May 4, 2025 6:33


Dosa itu menggoda Anda dan menciptakan keinginan terhadap hal terlarang, jika Anda tidak memiliki strategi untuk mengatasinya, kemungkinan besar Anda akan jatuh.

AWR in Indonesian - Renungan Harian
"MENGUPAYAKAN DIRI ANDA KEPADA KESEHATAN YANG BAIK"

AWR in Indonesian - Renungan Harian

Play Episode Listen Later May 4, 2025 6:33


Dosa itu menggoda Anda dan menciptakan keinginan terhadap hal terlarang, jika Anda tidak memiliki strategi untuk mengatasinya, kemungkinan besar Anda akan jatuh.

Radio Elshinta
Peserta PPDS wajib tes kesehatan mental untuk cegah kekerasan seksual

Radio Elshinta

Play Episode Listen Later Apr 22, 2025 11:52


Menkes, Budi Gunadi Sadikin mewajibkan peserta PPDS untuk tes kesehatan mental sbg antisipasi gangguan mental agar kasus kejahatan serupa sepertoi pelecehan seksual thd pasien tidak kembali terulang, khususnya untuk kasus yg melibatkan peserta ppds. Hal ini dilakukan karena tekanan mental yg dialami para peserta PPDS cukup besar. Bagaimana mencermati hal ini?Talk: Pemerhati kesehatan - Dr. Jusuf Kristianto, MPH, PhD

AWR Indonesian - Bahasa Indonesia
"JAGA KESEHATAN ANDA"

AWR Indonesian - Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Apr 19, 2025 29:00


Pikiran dan jiwa Anda itu adalah menyatakan akan bagaimana keadaan tubuh Anda, maka baik kekuatan pikiran dan kerohanian sangat bergantung pada kekuatan tubuh Anda.

AWR - Suara Pengharapan
"JAGA KESEHATAN ANDA"

AWR - Suara Pengharapan

Play Episode Listen Later Apr 19, 2025 29:00


Pikiran dan jiwa Anda itu adalah menyatakan akan bagaimana keadaan tubuh Anda, maka baik kekuatan pikiran dan kerohanian sangat bergantung pada kekuatan tubuh Anda.

AWR Javanese - Radio Suara Kebahagiaan
“KEPIYE WONG TUWA BISA MBANGUN TABIAT SING KUWAT 3” “MENEHI TULADHA DONGA”

AWR Javanese - Radio Suara Kebahagiaan

Play Episode Listen Later Apr 18, 2025 29:00


“Kesehatan Gegandhengan karo Pikiran lan Akhlak” ” Kita kudu terus-terusan ngeculake gegeman ing bumi, lan naleni ing swarga”

Kumpulan Dakwah Sunnah
Ustadz Dr. Raehanul Bahraen - Kesehatan Islam Dan Fikih Kedokteran

Kumpulan Dakwah Sunnah

Play Episode Listen Later Apr 17, 2025 197:46


Ustadz Dr. Raehanul Bahraen - Kesehatan Islam Dan Fikih Kedokteran

AWR Indonesian - Daily Devotional
"KUNCI KESEHATAN JASMANI DAN ROHANI"

AWR Indonesian - Daily Devotional

Play Episode Listen Later Apr 16, 2025 6:12


Semakin dekat kita dengan Tuhan, semakin tindakan kita akan dimotivasi oleh kasih dan bukan perbuatan baik, kasih itu fleksibel menyesuaikan kebutuhan.

AWR in Indonesian - Renungan Harian
"KUNCI KESEHATAN JASMANI DAN ROHANI"

AWR in Indonesian - Renungan Harian

Play Episode Listen Later Apr 16, 2025 6:12


Semakin dekat kita dengan Tuhan, semakin tindakan kita akan dimotivasi oleh kasih dan bukan perbuatan baik, kasih itu fleksibel menyesuaikan kebutuhan.

Reci Sydney's Podcast
(ID) Diagnosa Kesehatan Imanmu - Rev Effendi Susanto

Reci Sydney's Podcast

Play Episode Listen Later Apr 13, 2025 54:51


SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
Kesehatan Perempuan: Pemerintah Federal akan memasukkan beberapa obat untuk perfempuan dalam PBS

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Mar 17, 2025 8:28


Kesehatan Perempuan: Pemerintah Federal akan memasukkan beberapa obat untuk perfempuan dalam PBS

VOA This Morning Podcast - Voice of America | Bahasa Indonesia
VOA This Morning "Demokrat di Kongres AS Khawatir Pembekuan USAID Picu Kerugian Negara; Menakar Tantangan Program Cek Kesehatan Gratis" - Februari 14, 2025

VOA This Morning Podcast - Voice of America | Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Feb 13, 2025 16:23


Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat khawatir pembekuan bantuan luar negeri oleh pemerintahan Trump berdampak pada keamanan dan posisi AS di luar negeri. Sementara itu, beberapa pihak menilai ada sejumlah tantangan yang belum diantisipasi pemerintah terkait program cek kesehatan gratis (CKG).

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
Menjelang Pemilu diumumkan pendanaan untuk kesehatan perempuan

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Feb 10, 2025 6:37


Pemerintah Federal telah mengumumkan paket senilai $573 juta untuk meningkatkan kesehatan perempuan.

AWR Indonesian - Daily Devotional
"MEMPERMANIS PEKABARAN KESEHATAN"

AWR Indonesian - Daily Devotional

Play Episode Listen Later Jan 27, 2025 6:19


Anda tidak dapat mengharapkan orang lain untuk hidup sehat jika Anda sendiri tidak melakukannya.

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
Healthy environment and active life can ward off some health issues - Lingkungan yang sehat dan kehidupan yang aktif dapat menangkal beberapa masalah kesehatan

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Jan 13, 2025 15:33


Several health problems will continue to haunt us in the new year 2025, if we continue to apply the business as usual approach. Apart from the issue of vaccination, which is not only for COVID and flu, governments around the world also need to curb the increase in non-communicable diseases. - Beberapa permasalahan kesehatan akan terus menghantui kita di tahun baru 2025, jika kita tetap menerapkan pendekatan business as usual. Selain masalah vaksinasi, yang tidak hanya untuk COVID dan flu, pemerintah di dunia juga perlu menahan peningkatan penyakit tidak menular.

ROTI HIDUP
KELOLA KESEHATAN MENTAL DAN ROHANI

ROTI HIDUP

Play Episode Listen Later Jan 5, 2025 14:21


Yesaya 40:27-31; Rom 8:28 PENDAHULUAN : Lagu “By the Rivers of Babylon”? BANGSA ISRAEL MENGALAMI  SAKIT MENTAL DAN ROHANI: Persamaan dan Perbedaannya. BAGAIMANA DENGAN KITA? SOLUSI BAGI BANGSA ISRAEL :-Yesaya 40:27-31, BEKAL MEMASUKI TAHUN 2025: Sikap Outward Looking- melihat keluar diri yaitu berfokus kepada Tuhan Allah PENUTUP : Dengan tetap focus kepada Nya kita dapat ... Read more

Laporan VOA - Voice of America | Bahasa Indonesia
Pejabat Kesehatan Amerika Serukan Label Alkohol Berisiko Kanker - Januari 06, 2025

Laporan VOA - Voice of America | Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Jan 5, 2025 3:05


Tahun baru di AS diramaikan dengan Gerakan “Dry January”, alias tidak mengkonsumsi minuman beralkohol selama sebulan penuh. Dan awal 2025, Pejabat Kesehatan AS mengatakan minuman beralkohol harus mencantumkan label risiko kanker. Bagaimana reaksi warga AS?

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
Vaping - 2024 health issue that still need to be addressed in the new year - Vaping – Masalah kesehatan di tahun 2024 yang masih perlu diatasi di tahun baru mendatang

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Dec 30, 2024 10:08


Addressing health issues often need the participation and cooperation with other parties outside the government. For example, the family, school and also the wider community. It's not just enough to have regulations. There are some health issues in 2024 that might may still need attention in the new year. - Mengatasi permasalahan kesehatan seringkali memerlukan partisipasi dan kerja sama dengan pihak lain di luar pemerintah. Misalnya saja keluarga, sekolah dan juga masyarakat luas. Tidaklah cukup hanya dengan mengandalkan peraturan yang ada. Ada beberapa masalah kesehatan di tahun 2024 yang mungkin masih perlu diperhatikan di tahun baru.

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
'Heart of Australia' - the Murray Darling Basin - is in declining health - ‘Jantung Australia' - Cekungan Murray Darling - mengalami penurunan kesehatan

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Dec 14, 2024 5:56


The Murray-Darling basin has been described as the heart of Australia's waterways. It covers more than one million square kilometres and provides water for more than 3.6 million people. The Murray-Darling basin is Australia's largest river system and plans to protect it hope to keep enough water in the system to improve the environment. While there have been billions of dollars of investment and 30 years of policy reform, reports from new research suggest that the river system is declining in its health, leading to widespread impacts. Of a total of 27 indicators reviewed by scientists, 74 percent showed no improvement or worsening conditions. The group of scientists behind the report is now calling for more to be done to change this state of affairs. Listen to SBS Indonesian every Monday, Wednesday, Friday, and Sunday at 3 pm. Follow us on Facebook and Instagram, and listen to our podcasts. - Cekungan Murray-Darling telah digambarkan sebagai jantung jalur air Australia. Luasnya lebih dari satu juta kilometer persegi dan menyediakan air bagi lebih dari 3,6 juta orang. Cekungan Murray-Darling merupakan sistem sungai terbesar di Australia dan rencana untuk melindunginya berharap dapat menjaga cukup air dalam sistem tersebut untuk memperbaiki lingkungan. Meskipun telah ada investasi miliaran dolar dan 30 tahun reformasi kebijakan, laporan dari penelitian baru menunjukkan bahwa sistem sungai tersebut menurun kesehatannya, yang menyebabkan dampak yang meluas. Dari total 27 indikator yang ditinjau oleh para ilmuwan, 74 persen menunjukkan tidak ada perbaikan atau kondisi yang memburuk. Kelompok ilmuwan di balik laporan tersebut kini menyerukan agar lebih banyak hal dilakukan untuk mengubah keadaan ini. Dengarkan SBS Indonesian setiap hari Senin, Rabu, Jumat dan Minggu jam 3 sore. Ikuti kami di Facebook dan Instagram, serta jangan lewatkan podcast kami.

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia
#75 Discussing eyesight and vision (Med) - Bicara tentang Kesehatan Mata dan Penglihatan

SBS Indonesian - SBS Bahasa Indonesia

Play Episode Listen Later Dec 11, 2024 14:50


Learn how to talk about eyesight getting worse. Plus, find out why people with lighter eye colour have a higher risk of UV damage. - Mari belajar bagaimana membicarakan tentang penglihatan yang semakin buruk. Selain itu, cari tahu mengapa orang dengan warna mata lebih terang memiliki risiko lebih tinggi terkena kerusakan akibat sinar UV.