Podcasts about wulan

  • 50PODCASTS
  • 282EPISODES
  • 24mAVG DURATION
  • 5WEEKLY NEW EPISODES
  • Mar 29, 2025LATEST

POPULARITY

20172018201920202021202220232024


Best podcasts about wulan

Latest podcast episodes about wulan

Bingkai Suara
[Interview] MEGA ARNIDYA Talks About Mental Health, Healing, and “Amigdala: Residu Yang Bersemayam”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 29, 2025 37:41


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penulis buku yang merilis karya buku ke-dua dari seri trilogi karyanya. Episode kali ini kita ditemani Mega Arnidya alias Mpokgaga.Mega Arnidya atau biasa dikenal sebagai Ega Mpokgaga ataupun Mpokgaga, adalah seorang seorang penyintas kekerasan dalam rumah tangga sekaligus pekerja penuh maupun paruh waktu di industri Advertising & Digital Marketing selama lebih dari 14 tahun. Ia berkesempatan untuk menetap di Ubud sejak 2021 lalu, dan masih terus belajar untuk tidak tergesa-gesa dalam melakukan apapun di hidupnya. Setelah menerbitkan buku pertama dari trilogi Amigdala yakni “Amigdala: Perjalanan Merepresi Memori”, Ega kembali melanjutkan kisahnya di buku kedua yang resmi diberi tajuk “Amigdala: Residu Yang Bersemayam”. Di buku kedua ini, semesta Amigdala dengan para tokohnya kembali mencoba memberikan apa-apa saja yang sudah dan hendak mereka lakukan agar bisa segera keluar dari kubangan residu yang tidak senantiasa memberikan kelancaran dalam menghadapi serta menjalani hal-hal yang perlu diselesaikan. Membagikan kisah yang erat kaitannya dengan kesehatan mental, peluncuran buku kedua ini tidak lepas dari buku pertama yang sukses membuat para pembaca ikut merasakan yang Ishtar rasakan.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] Tipe-Tipe Orang Saat Lebaran

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 25, 2025 9:56


Hello Listeners! Di episode ini Wulan & Dewi bakal ngebahas  tipe-tipe orang saat Lebaran yang bikin suasana makin rame. Kira-kira listeners termasuk yang mana? Atau justru ada tipe lain yang lebih absurd?Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com⁠

Bingkai Suara
[Music] YOWHA Talks About Feeling Lonely, Against Fear, and “Berkawan Sepi”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 23, 2025 30:36


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi dan penulis lagu yang memantapkan namanya di industri musik indie Indonesia dan kembali hadir dengan karya yang penuh rasa. Episode kali ini kita ditemani Yowhayowha seorang penyanyi dan penulis lagu yang telah memantapkan namanya di industri musik indie Indonesia, dan kembali hadir dengan karya yang penuh rasa dimana yowha dikenal lewat lirik-liriknya yang jujur dan menyentuh, menjadikan musik sebagai medium untuk bercerita dan mengekspresikan sisi terdalam dari dirinya. Bagi yowha, musik bukan hanya tentang harmoni, melainkan juga ruang untuk merangkul emosi baik yang hangat maupun yang menyakitkan. Dalam single terbarunya yang berjudul “Berkawan Sepi”, bercerita tentang refleksi dari perjalanan panjang melawan ketakutan akan kehilangan. Single yowha ini menggambarkan bagaimana rasa sepi, yang sering kali tidak diundang, menjadi teman yang paling setia sepanjang hidup. Bagi yowha musik adalah cara untuk berdamai dengan rasa takut yang kerap menghantui, mengingatkan kita bahwa kesepian sering kali menjadi bagian dari perjalanan hidup.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] DBATLAYAR Talks About Managing Expectations, Philosophy Clowns, and “Badut Baru”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 21, 2025 34:46


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan grub duo kakak beradik yang baru saja merilis karya terbarunya yang cukup unik dan viral di media sosial karena realte dengan kisah warganet. Episode kali ini kita ditemani dbatlayardbatlayar adalah duo yang terdiri dari kakak beradik, David C.R. Batlayar (Dave) dan Daniel Joy Gratia Batlayar (Joy) yang kali ini merilis karya single terbaru mereka berjudul _“_Badut Baru” , perilisannya sangat unik karena tepat di ujung Hari Badut Sedunia atau clowns week yang diperingati tiap 1-7 Agustus. Dave dan Joy terinspirasi dari fenomena berekspektasi terhadap sesuatu hal yang disukai yang punya konsekuensi sendiri, ditambah dengan adanya media sosial saat ini yang dalam hal apapun dengan mudah membandingkan kehidupan dan ekspektasi itu terbentuk dan dalam taraf yang sangat tinggi. Perumpamaan “badut” dalam merespon fenomena tersebut sangat berkait dengan banyak peristiwa yang terjadi. Mulai dari percintaan hingga situasi sosial dalam masyarakat. Dave dan Joy pun berhasil mengemasnya dalam balutan lirik dan komposisi musik. Lagu ini diciptakan Dave dan Joy di rumah mereka, di bilangan Mangga Besar, Jakarta pada bulan Januari 2023. Malam itu, Joy menemukan nada sambil memainkan gitar yang direspon dengan baik oleh Dave. Dalam keadaan hati yang sedang galau, Dave menyusun lirik dan menggabungkan dengan nada yang ditemukan oleh Joy dengan alat rekam dari handphone.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] THR !!!!!!!!!!

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 20, 2025 7:21


Hello Listeners! Di episode ini Wulan & Tanti bakal ngebahas Bulan Ramadan yang makin seru kalau sudah mulai masuk season THR! Tapi, kalau diperhatikan, ada banyak tipe orang saat dapet THR. Ada yang langsung lenyap di hari pertama, ada yang sok investasi tapi malah zonk, ada juga yang mendadak jadi dermawan. Nah Episode ini bakal banyaj ngebahas tipe-tipe orang saat dapet THR, dari yang paling bijak sampai yang paling kocak! Siapa tahu listeners termasuk salah satunya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com⁠

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] REKOMENDASI KOPI YANG PALING COCOK UNTUK DI MINUM DI KURSI INDOMARET

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 18, 2025 13:15


Hello Listeners!Dalam video review FnB kita kali ini Amir dan Wulan akan mereview minuman kopi botol yang paling cocok untuk nemeni kamu di kursi Indomaret. Sudah bukan rahasia lagi listeners kalau kursi besi Indomaret adalah pesaing berat klinik psikologi. Tuhan memang sudah menciptakan dunia ini sepaket dengan semua masalahnya listeners, tapi Indomaret sepaket dengan kursi besi dan kopi botol murah untuk mengatasi masalah yang ada.Untuk lebih lengkapnya yuk dengarkan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com Disclaimer: Konten review ini bukan hasil endorsement atau kerja sama berbayar dengan pihak manapun. Semua opini yang disampaikan sepenuhnya berdasarkan pengalaman pribadi dan penilaian objektif dari Tim Bingkai Karya.Kami selalu berusaha memberikan ulasan yang jujur dan transparan untuk membantu audiens mendapatkan informasi yang akurat. Jika ada perbedaan pengalaman, itu bisa terjadi karena preferensi dan kondisi masing-masing individu.Terima kasih sudah menonton dan mendukung!

Bingkai Suara
[Music] UAP WIDYA Talks About Music Journey, Rise Again to Become a Musician, and Emotional Exploration

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 16, 2025 28:37


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi, Produser Musik dan Penulis lagu yang juga dulu sempat berkarir sebagai seorang personil band dan penyiar radio. Episode kali ini kita ditemani Uap WidyaRr. Widya Ayu Permatasari, atau lebih dikenal sebagai Uap Widya Lahir dan besar di Jakarta. Uap memulai perjalanan musiknya sejak usia 5 tahun ketika pertama kali bermain alat musik. Pengalaman awal ini memicu kecintaannya pada musik yang terus berkembang sepanjang hidupnya, membawanya untuk menulis lagu dan mengasah bakatnya sebagai vokalis, pencipta lagu dan gitaris. Karier profesional Uap dimulai sebagai vokalis utama band Voiceless & Soulastic (VNS) di masa remajanya. Disaat yang bersamaan, Uap juga mengembangkan bakat lainnya sebagai Penyiar Radio selama 4 tahun. Lalu selang beberapa tahun selanjutnya, tepatnya di tahun 2018, Uap secara resmi memulai perjalanan solonya dengan merilis single debutnya berjudul “Harap Dalam Waktu”. Sejak itu, ia terus mengembangkan gaya khasnya, memadukan kecintaannya pada Soul dan R&B yang menjadi ciri autentik dan merepresentasikan identitas musikalnya. Uap Widya bukan hanya seorang performer, tetapi juga mendalami peran di belakang layar. Ia merupakan seorang pendiri dari WAP Records dan produser musik di REN, tempat ia membina dan berkolaborasi dengan artis-artis lain untuk menghadirkan warna baru di industri musik Indonesia. Pada Tahun 2025 Uap Widya merilis single terbarunya berjudul “I Don't Know”, sebuah eksplorasi emosional tentang hubungan yang penuh ketidakcocokan namun sulit dilepaskan. Lagu ini menyoroti konflik batin antara hati yang terlanjur terikat dan kenyataan yang tak bisa lagi diabaikan.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] Antara Alarm Sahur & Kerasnya Tidur

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 15, 2025 10:55


Hello Listeners! Di episode ini Amir & Wulan membahas drama alarm sahur vs. kerasnya tidur yaitu perjuangan paling berat bukan cuma nahan lapar, tapi juga bangun sahur! Alarm udah bunyi berkali-kali, tapi kenapa tetep nggak bangun nih listeners ? Apakah alarm yang kurang kencang, atau emang skill tidur kita terlalu kuat?Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com⁠

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] Hiburan Ramadan : Sinetron vs Kenyataan

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 13, 2025 10:13


Hello Listeners! Di episode ini Wulan & Indana membahas apakah kehidupan nyata selama Ramadan benar-benar seperti di sinetron? kita bakal ngebahas perbedaan sinetron Ramadan vs realita dengan cara yang seru dan pastinya relate banget nih listeners!Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com⁠

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] Ichitan Thai Milk Tea & Matcha : MANISNYA KAYAK KITA

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 6, 2025 6:46


Hello Listeners!Dalam video review FnB kita kali ini Wulan dan Dewi akan mereview teh susu kemasan khas Thailand yang dibuat dari bahan-bahan pilihan sehingga menghasilkan cita rasa yang berkualitas. Minuman ini dikemas dalam bentuk botol yang praktis dalam ukuran 310 ml Yups Ichitan Thai Milk Tea .Untuk lebih lengkapnya yuk dengarkan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com Disclaimer:Konten review ini bukan hasil endorsement atau kerja sama berbayar dengan pihak manapun. Semua opini yang disampaikan sepenuhnya berdasarkan pengalaman pribadi dan penilaian objektif dari Tim Bingkai Karya.Kami selalu berusaha memberikan ulasan yang jujur dan transparan untuk membantu audiens mendapatkan informasi yang akurat. Jika ada perbedaan pengalaman, itu bisa terjadi karena preferensi dan kondisi masing-masing individu.Terima kasih sudah menonton dan mendukung!

Bingkai Suara
[Music] KANDIYA Talks About Ice Skating, First Collaboration, and Complexities of Love

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 5, 2025 34:06


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang merupakan mantan anggota generasi ke-6 dari grup idola JKT48 aktif dari tahun 2018 hingga 2021, dan kini ia memulai debutnya karya solonya. Episode kali ini kita ditemani Kandiya .Kandiya yang lebih dikenal sebagai Indy, adalah mantan anggota generasi ke-6 dari grup idola JKT48, aktif dari tahun 2018 hingga 2021. Setelah perjalanannya dengan JKT48, Kandiya memulai solo debutnya dengan single pertamanya "Run Run Boy", pada tahun 2022, diikuti oleh single keduanya, "Kiss N Tell", pada tahun 2023.  Kandiya pada tahun 2025 ini merilis single terbarunya berjudul "All It Took," melalui Burakku. Lagu yang menyentuh hati ini menceritakan hubungan yang diwarnai perselingkuhan, mengungkapkan perasaan bersalah, hasrat, dan ketidakmampuan untuk melepaskan."All It Took" menandai perkembangan Kandiya sebagai artis dan keberaniannya menghadapi tema-tema yang kompleks. Untuk pertama kalinya, ia berkolaborasi dengan Hapsara Pramudita, yang vokalnya memberikan perspektif berbeda, memberi pendengar wawasan unik tentang kedua sisi hubungan yang retak ini. Lagu ini menjanjikan perpaduan kerentanan dan vokal kuat, memperkuat posisi Kandiya di musik pop Indonesia.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Bingkai Ramadan] Battle Potato Chips : TIPE KAMU YANG STRONG ATAU YANG SOFT ?

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Mar 2, 2025 10:28


Hello Listeners!Dalam video review FnB kita kali ini Indana dan Wulan akan membandingkan makanan ringan yang dapat di temukan di mini market atau supermarket terdekat yaitu “Potato Chips” dari Potabee dan Japota. Untuk lebih lengkapnya yuk dengarkan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify dan Apple Podcast Juga Channel Youtube Bingkai Karya. Untuk update berita di Bingkai Karya kamu bisa kunjungi website kita di⁠⁠ ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com Disclaimer:Konten review ini bukan hasil endorsement atau kerja sama berbayar dengan pihak manapun. Semua opini yang disampaikan sepenuhnya berdasarkan pengalaman pribadi dan penilaian objektif dari Tim Bingkai Karya.Kami selalu berusaha memberikan ulasan yang jujur dan transparan untuk membantu audiens mendapatkan informasi yang akurat. Jika ada perbedaan pengalaman, itu bisa terjadi karena preferensi dan kondisi masing-masing individu.Terima kasih sudah menonton dan mendukung!

Bingkai Suara
[Music] FAITH Talks About Confident, City Pop 70's, and “Sekedar Teman”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Feb 25, 2025 24:00


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang viral dengan perfect pitchnya dan ia baru saja kembali merilis single terbarunya bernuansa City Pop. Episode kali ini kita ditemani FaithFaith merilis single terbarunya yang berjudul "Sekedar Teman" yang bercerita tentang kedekatan dengan lawan jenis dan sangat relate dikalanngan anak remaja saat ini. “Sekedar Teman” memiliki makna yang sangat dekat dengan generasi muda saat ini, lagu ini menceritakan tentang seseorang yang sangat percaya diri jika orang itu menyukainya padahal ia hanya menganggapnya teman dan dilagu ini juga Faith menyampaikan jika seseorang harusnya memberikan kepastian jangan memberikan harapan palsu kepada orang tersebut. Berkerjasama dengan Aldi Nada sebagai music producer dan Kamga Mo sebagai vocal director, membuat Faith percaya lagu ini dapat diterima baik dan banyak yang mendengarkannya dari semua kalangan.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] JUBILEE MARISA Talks About Creative Process, Classic Indonesian Pop Music, and “Sendiri”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Feb 24, 2025 29:37


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan musisi wanita yang merilis karya terbarunya dengan menulis lagu dalam bahasa Indonesia untuk pertama kalinya. Episode kali ini kita ditemani Jubilee Marisa.Jubilee selama 3 tahun terakhir telah merilis tiga single sejak tahun 2022 ,mulaidari “twentysixteen” ,“johnnyforever”, dan juga “good guys” . Setelah tiga single rilis, Jubilee kembali dengan rilisan terbarunya, sebuah lagu yang ia beri judul “sendiri”. Dalam single terbarunya ini “sendiri”, Jubilee pertama kali untuk menulis lagu dalam bahasa Indonesia dan Jubilee membawa referensi bermusiknya berangkat dari nama-nama musisi senior Indonesia seperti January Christy, Ermy Kullit, Andi Meriem Matalatta, hingga Rafika Duri.  Sebuah manifestasi yang berhasil dilakukan oleh Jubilee, bagaimana lagu “sendiri” punya nuansa pop lawas Indonesia era idola-idolanya, namun dengan sentuhan modern di beberapa bagian. Dalam single “Sendiri” berpusat pada satu pernyataan dari Jubilee, bahwa ‘tidak apa-apa untuk sendiri' yang juga datang dari kisah personalnya tentang sebuah hubungan di masa lalu.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] KALEB J Talks About Vulnerable Side, Story of EP “Off Guard”, and Approach Visualizer

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Feb 19, 2025 26:01


Hello Listeners!Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang tahun lalu menghibur listeners di Bingkai Musik secara live dan baru saja memiliki Mini Album baru yang berisi 5 lagu . Episode kali ini kita ditemani Kaleb J.Kaleb J kembali menyuguhkan warna baru dalam musik R&B dengan merilis mini album terbarunya, “Off Guard”. Album ini berisi lima lagu yang menggambarkan berbagai sisi cinta, termasuk kisah personal Kaleb J yang penuh emosi.Dalam EP ini, Kaleb J menyajikan perjalanan perasaan yang dalam, mulai dari ‘Melepaskanmu' hingga ‘Adinda', yang menjadi single pembuka. ‘Adinda' bercerita tentang mencintai seseorang yang bahkan tak pernah memberi kesempatan untuk dicintai. Dengan lirik yang jujur dan aransemen pop-R&B yang hangat, lagu ini menangkap pahit-manisnya cinta yang tak terbalas. Tak hanya menghadirkan musik, Kaleb J juga merilis visualizer untuk setiap single dalam EP ini, di mana setiap video merupakan potongan dari sebuah cerita yang akan terungkap ketika ditonton secara berurutan. Dengan konsep ini, Kaleb J ingin memberikan pengalaman yang lebih mendalam bagi para pendengar.Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] ASHIRA ZAMITA Talks About Emotional Journey of Love, Self-Discovery, and Debut EP “DIARI”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jan 31, 2025 40:32


Hello Listeners! Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang baru saja merilis debut Extended Play atau EP diawal tahun 2025 ini. Episode kali ini kita ditemani Ashira Zamita. Ashira Zamita memulai karir di industri hiburan dari bernyanyi dengan mengikuti audisi di mal-mal dan juga casting sebagai model iklan. Ashira mulai dikenal dan melejit pesat usai membintangi Nadine di sinetron Cinta Fitri. Di usia ke-5 tahun, Ashira dinilai memiliki bakat akting yang luar biasa. Pada usia remaja Ashira kembali muncul lewat cover-cover lagu di media sosial. Ashira melakukan rebranding dirinya pada tahun 2016 lalu dengan mengganti nama panggungnya menjadi nama asli. Ia pun merilis single untuk pertama kalinya pada tahun 2018. Setelah menunggu cukup lama, Ashira Zamita akhirnya merilis EP perdana berjudul "Diari", yang mengisahkan perjalanan emosional dalam percintaan dan pencarian jati diri. Lewat lima lagu yang penuh makna, EP ini menjadi cerminan perjalanan pribadi Ashira, menyampaikan kisah cinta yang jujur dan penuh emosi. Dalam EP ini, Ashira mengungkapkan pengalaman-pengalaman yang sebelumnya ia pendam, dengan judul “Diari” yang menggambarkan kejujuran serta kerentanannya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Talking Indonesia
Wulan Dirgantoro - Art, activism and a cancelled show

Talking Indonesia

Play Episode Listen Later Jan 14, 2025 34:47


Art, activism and a cancelled show - Wulan Dirgantoro Late last year news media splashed the image of an elderly artist standing before a locked door at the National Gallery of Indonesia. The sign behind him displayed his name - Yos Suprapto – and the title of his solo exhibition 'Kebangkitan: Tanah Untuk Kedaulatan Pangan' (Revival: Land for Food Sovereignty), due to have opened on 19 December. The headlines explained that the gallery had cancelled the show with little notice. What followed was a battle of words and claims around the cancellation, or as the gallery described it, it's closure at the behest of the artist. The newly minted Minister for Culture, Fadli Zon, also weighed in. What was it about this exhibition that made it so contentious? Who is the artist and why did this show become a lightning rod for controversy? More broadly, what might it mean for freedom of expression, art and activism in Indonesia? In this week's episode Jemma chats with Dr Wulan Dirgantoro, a lecturer in art history and curatorship at the School of Culture and Communication, the University of Melbourne.  In 2025, the Talking Indonesia podcast is co-hosted by Dr Jemma Purdey from the Australia-Indonesia Centre, Dr Jacqui Baker from Murdoch University, Dr Elisabeth Kramer from the University of New South Wales and Tito Ambyo from RMIT. Image: Yos Suprapto with one of the controversial paintings in his now cancelled exhibition, December 2024 Source: IG @politicaljokesid

Bingkai Suara
[Music] NOVIA BACHMID Talks About Music Journey, Hate Comment, and Get it Wrong

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jan 12, 2025 25:18


Hello Listeners! Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi jebolan Indonesian Idol tahun 2020 dan dikenal semenjak dirinya mengisi suara dalam Wonderland Indonesia bersama dengan Alffy Rev. Episode kali ini kita ditemani Novia Bachmid. Novia Bachmid kariernya dengan mengikuti beberapa ajang pencarian bakat di bidang musik. Sejak usia 11 tahun, ia sudah ikut ajang pencarian bakat “Idola Cilik” dan berhasil meraih juara 5. Novia pun kembali mengikuti ajang pencarian bakat lainnya yaitu di tahun 2019, Novia pernah berkompetisi di The Voice Indonesia dan tergabung dalam tim Anggun. Tak patah semangat, Novia kembali mengikuti audisi dan berhasil menjadi salah satu kontestan Finalist Indonesian Idol tahun 2020. Novia semakin dikenal semenjak dirinya mengisi suara dalam Wonderland Indonesia bersama dengan Alffy Rev. Novia memiliki karakter yang kuat pada suara dan image Novia semakin menambah kepercayaan diri seorang Novia Bachmid dalam menapaki diri di Industri Musik Indonesia. Setelah sukses dengan Wonderland Indonesia dan Single Novia sebelumnya, seperti Jatuh Cinta Lagi, YaLla dan masih banyak lagi, kali ini  dirinya kembali mengeluarkan single terbaru berjudul “Get It Wrong”. Lagu ini diciptakan oleh Novia sendiri bersama Tovan Alldino. “Get It Wrong” sendiri menjadi salah satu jawaban dari Novia ketika dirinya berada dititik terrendah dan mendapatkan banyak hujatan dari Netizen. Diproduseri oleh Tovan dan Vocal Director Kamga Mo membuat lagu “Get it Wrong” ini semakin kuat. Dengan perpaduan genre house music dan EDM, Novia menunjukkan karakter vokal yang kuat dan unik yang dimilikiya. Melalui lagu ini, Novia berharap lagu ini bisa menjadi semangat yang baru untuk semua yang mendengarkan dan bisa bangkit lagi dari keterpurukan yang dirasakan. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] MIRELLE G.EDITH Talks About Emotional Journey, Hope, and “Ini Tak Biasa”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Dec 26, 2024 23:34


Hello Listeners! Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi asal Surabaya yang baru saja merilis single terbarunya bersama Lafa Pratomo sebagai Produser. Episode kali ini kita ditemani Mirelle G. Edith Mirelle G. Edith lahir di Surabaya dan mencintai musik sejak masih berusia 5 tahun yang mana ia kini sudah menguasai 4 alat musik sekaligus diusianya yang terbilang sangat muda. Setelah merilis beberapa single, Mirelle kembali merilis karya terbarunya yang bertajuk ‘Ini Tak Biasa'. Mirelle berkolaborasi bersama Lafa Pratomo sebagai sosok yang terlibat langsung sebagai Producer hingga proses Mastering. Dalam single ‘Ini Tak Biasa', Mirelle menggambarkan perjalanan emosional yang mendalam dengan menggunakan elemen alam, misalnya hujan untuk menggambarkan kesedihan, suara daun jatuh untuk menggambarkan rasa bimbang, dan langit biru juga kicauan burung untuk menyimbolkan harapan. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] SISCA SARAS Talks About Music Journey, Consistency and Unequal Relationship

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Dec 25, 2024 25:29


Hello Listeners! Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi jebolan Idol Group yang juga menjadi aktor layar lebar dan kini datang dengan karya single musik terbarunya. Episode kali ini kita ditemani Sisca Saras. Fransisca Saraswati Puspa Dewi atau yang lebih dikenal dengan Sisca Saras mulai dikenal oleh penikmat musik ketika ia menjadi member JKT48 generasi ketiga yang debut pada 15 Maret 2014 lalu. Selama jadi member JKT48, Sisca termasuk member yang aktif dan populer. Sisca tergabung dalam sub unit JKT48 Acoustic dari tahun 2017 sampai 2021. Dalam perjalanannya Sisca pernah menggelar konser mini pada 2023 lalu yang bertajuk Sisca JKT48 Mini Concert: The Begining pada 27 Agustus 2023 lalu. Tidak hanya merilis album Bersama JKT48, Sisca merilis albumnya sendiri pada tahun 2022. Selain menjadi penyanyi, Sisca juga merintis karier akting dengan membintangi film pada tahun 2021. Setelah sebelumnya merilis single comeback bertajuk ‘Terbawa Suasana', kini Sisca kembali menyapa penikmat musik Indonesia lewat single ‘Cinta Setara'. Ditulis oleh Clara Riva yang juga menulis ‘Terbawa Suasana' single ini menjadi salah satu yang langsung dipilih oleh Sisca karena saat diperdengarkan pertama kali, dia langsung jatuh cinta pada lagunya. Cinta Setara' seolah juga jadi pesan Sisca Saras untuk tidak terus menerus terbawa suasana dalam mencintai seseorang. Saat seseorang tidak peka atau menunjukkan effort pada sosok yang mereka sukai, maka sudah saatnya kita merelakan orang tersebut, terlebih saat kita sudah memberikan kesempatan pada orang tersebut beberapa kali. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] PRINSA MANDAGIE Talks About Music Journey, Single Music with Short Film, and Trauma From Their Childhood Into Adulthood

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Dec 7, 2024 38:19


Hello Listeners! Di episode kali ini Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi dan sekaligus aktor yang baru saja debut sebagai pemeran film dan akhirnya kembali bermusik dengan karya terbarunya. Episode kali ini kita ditemani Prinsa Mandagie Prinsa Shafira Mandagie mengawali karir bermusik di Bandung dan mulai menggemari kegiatan bernyanyi sejak umur 3 tahun. Ayah Prinsa yang pertama kali mengenalkan dunia musik. Pada tahun 2019 Prinsa mengikuti ajang pencarian bakat namun memutuskan untuk mengundurkan diri karena sakit. Pasca mengundurkan diri dari ajang pencarian bakat Prinsa merilis singel perdananya, "Setengah Nyawa" pada tahun 2020 secara independen dengan nama Prinsamandagie. Setelahnya disusul oleh singel kedua berjudul "Bertemu" yang dirilis di tahun yang sama dengan nama Prinsa Mandagie. Prinsa mendapatkan atensi secara luas setelah digandeng oleh MD Music untuk mengisi lagu tema dari serial web Layangan Putus berjudul "Sahabat Dulu". Setelah disibukkan dengan persiapan debut sebagai pemeran film yang menyebabkan dirinya harus hiatus dari dunia musik, Prinsa kembali dengan karya musik terbarunya yang berjudul ‘Coba Jadi Aku'. Yang lebih special lagi, lagu yang jadi single comeback dari Prinsa ini juga dikemas dalam bentuk film pendek dengan judul sama. ‘Coba Jadi Aku' sendiri menceritakan tentang patah hatinya seorang anak yang memiliki trauma masa kecil yang terbawa hingga dirinya dewasa. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] MONITA TAHALEA Talks About Music Journey, Music Exploration, and Collaboration Single for New Upcoming Album

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Nov 24, 2024 34:00


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang baru saja merilis single kolaborasi yang akan menjadi lagu di album barunya yang akan datang. Episode kali ini kita ditemani Monita Tahalea Monita mengawali kariernya di dunia musik dengan berpartisipasi dalam ajang pencarian bakat pada tahun 2005. Setelah ajang pencarian bakat tepatnya pada tahun 2007, Monita berkolaborasi dalam album Kemenangan Hati milik Yovie Widianto dengan singel "Kekasih Sejati" yang saat itu langsung menjadi perhatian penikmat musik Indonesia. Monita mendapatkan kesempatan dan perhatian produser musik Jazz yakni Indra Lesmana untuk memproduseri album perdananya yang juga bergenre jazz dengan judul Dream, Hope & Faith pada tahun 2010. Pada Agustus 2013, Monita bersama merilis sebuah album mini "Songs of Praise". Monita berkolaborasi dengan Glenn Fredly dan Mohammad Istiqamah Djamad vokalis grup musik Payung Teduh dalam lagu "Filosofi & Logika" sebagai jalur suara untuk film Filosofi Kopi the Movie. Monita merilis album kedua secara Indie yang diproduseri bersama Gerald Situmorang dengan judul "Dandelion" pada tahun 2015 yang dimana Album tersebut termasuk dalam 20 Album Indonesia Terbaik versi Rolling Stone Indonesia. Monita kemudian merilis album ketiga yang diproduseri oleh Indra Perkasa dengan judul "Dari Balik Jendela" yang dirilis pada tahun 2020. Pada tahun 2024, Monita kembali menyapa penikmat musik lewat kolaborasinya dengan Teddy Adhitya dalam single berjudul “Labuan Hati”. Ini menjadi rilisan pertama Monita di tahun ini. Monita menyebut single barunya ini merupakan pembuka untuk menuju album yang akan datang. “Labuan Hati” berkisah tentang keindahan akan jatuh cinta, yang dihidupkan dengan harmonis oleh perpaduan suara Monita dan Teddy. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] EKA GUSTIWANA & CECE CARAMEL Talks About Music Producer, the Future of Indonesian Music, and "Sisi Lain"

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Nov 13, 2024 31:49


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan produser dan komposer musik yang baru saja merilis karya terbarunya berkolaborasi dengan pemenang salah satu pencarian bakat. Episode kali ini kita ditemani Eka Gustiwana dan Cece Caramel  Eka Gustiwana adalah seorang produser, komposer, visioner musik multi-genre, dan kreator konten yang telah membentuk lanskap musik Indonesia selama hampir dua dekade. Eka Gustiwana selalu menjadi pelopor dalam memperkenalkan suara dan bakat baru kepada publik. Dari teknik inovatifnya, Speech Composing, hingga kolaborasi suksesnya dengan bintang-bintang muda seperti Prince Husein, Sara Fajira, dan Weird Genius, Eka secara konsisten membuka jalan bagi suara-suara segar dalam industri. Insting musiknya yang tajam juga dipercaya oleh tokoh-tokoh terkenal seperti Titi DJ, Maudy Ayunda, Cinta Laura, dan Rossa. TikTok dan SoundOn secara resmi menunjuk Eka Gustiwana, salah satu produser musik terkemuka di Indonesia, sebagai juri sekaligus produser musik bagi pemenang Gimme The Mic 2024. Dalam perannya di Gimme The Mic, Eka tidak hanya akan berperan sebagai juri tetapi juga sebagai mentor, membimbing bakat-bakat baru. Salah satu proyek terbarunya adalah bekerja dengan pemenang kompetisi 2024, Cece Caramel, dalam single debutnya "Sisi Lain." Ditulis dan diproduksi oleh Eka Gustiwana, "Sisi Lain" memberikan sudut pandang yang berani dan segar mengenai dinamika hubungan. Lagu ini menceritakan seorang wanita yang meminta pasangannya untuk lebih jujur, bukan hanya setuju demi mengakhiri pertengkaran.  Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] KIRA Talks About Love, Destiny, and “123x”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Nov 4, 2024 26:50


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan duo vokal asal Jakarta yang terbentuk pada tahun 2022 dan sempat hadir di Bingkai Karya saat awal kemunculannya, kini mereka hadir dengan karya single ke 4 mereka. Episode kali ini kita ditemani KIRA KIRA adalah Duo vocal asal Jakarta yang berdiri pada bulan Mei tahun 2022, bernuansa pop beranggotakan Savira Razak di vocal dan Faizal Permana di vocal dan gitar. KIRA terbentuk karena Savira Razak dan Faizal Permana memiliki visi dan selera musik yang sama dan KIRA adalah wadah bagi mereka berdua untuk menuangkan musikalitas dan diolah menjadi karya yang sangat elegan. KIRA merilis single keempat mereka yang berjudul "123x" . “123x” menceritakan tentang seseorang yang kerap gagal dalam masalah percintaan. Sampai pada akhirnya dia mencoba untuk menerima & mencintai apa yang sudah menjadi takdir. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] MATHEO IN RIO Talks About Solo Project, Love, and ‘Other Side'

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Nov 1, 2024 24:59


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi dan front-man band cadas yang hadir dengan project solonya. Episode kali ini kita ditemani Matheo In Rio. Matheo In Rio adalah penyanyi, vokalis, dan sekaligus Front-man band cadas Engage In Vengeance (EIV) yang hadir dengan project solonya dan mengeluarkan Mini album Diberi nama Other Side. Dalam mini album ini Matheo In Rio merilis beberapa track seperti Oh My Girl, Bonnie, Menjadi Satu Satunya, You're The One, dan For You. Jauh berbeda dari kesan rock and roll di bandnya, Matheo lebih tenang dan bicara soal cinta dari banyak sudut pandang. Dalam Track “Oh My Girl”, Matheo mengilas balik cerita cinta kala masa SMA. Matheo dibantu Indra Qadarsih di bagian mastering, Other Side seakan jadi cara lain Matheo mencurahkan isi hati. Hal itu juga yang membuatnya ingin bicara soal cinta dari sudut pandang orang yang dikenal rockstar lewat bandnya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] HANIF ANDAREVI Talks About Music Journey, Meaning of Life, and Receiver

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Oct 28, 2024 29:44


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang telah absen beberapa tahun dan tahun ini kembali ke kancah musik Indonesia lewat album mini perdananya. Episode kali ini kita ditemani Hanif Andarevi . Hanif Andarevi kembali ke kancah musik Indonesia lewat album mini perdananya yang berjudul ‘Receiver', Album ini dirilis oleh Trinity Optima Production. Berisi lima lagu, Album ‘Receiver' menampilkan semakin berkembangnya Hanif Andarevi dalam bercerita melalui musiknya. Hanif bercerita bahwa ‘Receiver' adalah perjalanan yang menceritakan kebangkitan seseorang dari masa lalunya yang traumatis untuk kembali mencari arti kehidupan dan berdamai dengan segala yang terjadi di masa lalu. Walau sempat menghilang dari kancah musik Indonesia, itu bukan berarti Hanif hilang dari musik itu sendiri. Ia menulis lagu-lagu untuk Receiver sambil menyelesaikan studi teknik biomedika di Jerman. Dengan kembalinya ke kancah musik, Hanif Andarevi berharap para pendengar ‘Receiver' juga bisa menemukan perjalanannya sendiri melalui kegelapan. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] ALI MENSAN Talks About First Song Realization, Tour Promotion, and “Fall in Love Again”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Oct 23, 2024 25:21


Hello Listeners! Diepisode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang beberapa bulan lalu telah ngobrol bareng Bingkai Karya namun secara Virtual dan menepati janjinya untuk datang langsung ke Bingkai Karya dalam rangkaian Promo Karya terbarunya. Episode kali ini kita ditemani Ali Mensan .  Setelah merilis debut single pada April 2024 lalu, Ali Mensan merilis single keduanya bertajuk ‘Fall in Love Again' pada Juli 2024. Ali Mensan yang juga aktor Indonesia ini sudah menulis lagu sejak SMA di tahun 2003 dan 'Fall in Love Again' ini adalah lagu pertama yang ia tulis. Lagu bernuansa fun dan beraliran pop ini masih seperti single perdananya yang bercerita melalui bahasa Inggris, namun di single kedua ini, Ali menambahkan Bahasa Indonesia pada bagian verse-nya. Di lagu ini pun ternyata pengalaman pribadi Ali saat remaja. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] FEBINDA TITO Talks About Music Journey, Song From Question Box, and Relationship Without Status

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Oct 13, 2024 35:31


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan musisi kelahiran Tulungagung, Jawa Timur yang bersiap mengeluarkan album ketiga nya. Episode kali ini kita ditemani Febinda Tito Febinda Tito adalah musisi kelahiran Tulungagung, Jawa Timur yang memulai karir bermusik di awal tahun 2020 sebagai musisi independent. Febinda Tito mempunyai gaya lagu-lagunya yang bergenre pop easy-listening juga lirik yang mengambil tema relatable dengan anak muda jaman sekarang menjadi ciri khasnya sendiri. Febinda Tito menarik perhatian setelah lagunya yang berjudul ‘Tak Lagi Lagi' viral di platform TikTok. Lagu 'Tak Lagi Lagi' sendiri masuk ke dalam album kedua Tito bersama Warner Music Indonesia yang berjudul ‘Romansa 3 Babak' dan dirilis di bulan Februari 2024. Ia juga aktif membuat konten sosial media baik di Instagram dan Tiktok. Kini Febinda Tito berjalan secara independen setelah setelah bergabung dengan Warner Music Indonesia di tahun 2022 dan merilis lagu terbaru berjudul ‘Berakhir Sebelum Dimulai'. Lagu ini menjadi karya terbaru Tito yang dirilis secara independen. Lagu ‘Berakhir Sebelum Dimulai' mengangkat tema tentang sebuah hubungan yang berakhir bahkan sebelum statusnya jelas. Febinda Tito sebagai penulis lirik mendapatkan inspirasi dari perpaduan antara pengalaman pribadinya dengan kisah yang dibagikan oleh para pengikutnya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Bingkai Family] Adu Nasib Akamsi Malang Coret

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Sep 10, 2024 17:51


Halo Listeners dan Sobat Gadis diepisode kali ini Wulan dan Rima akan bercerita tentang bagaimana rasanya tinggal di Kabupaten Malang. Kalo kata orang-orang nih Rima dan Wulan ini tinggal di Malang Coret. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara/Bingkai Karya di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] FEBY PUTRI Talks About Music Journey, Family, Upcoming Album "Hitam Putih”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Sep 9, 2024 27:14


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan musisi yang lahir di Kota Makassar dan kali hadir dengan single terbaru yang menjadi song list dalam album ke 2-nya. Episode kali ini kita ditemani Feby Putri Feby Putri Nilam Cahyani menggemari dunia musik sejak kecil dan mulai aktif mengunggah cover lagunya semasa SMA. Feby Putri memulai debut di tahun 2019 dengan merilis singel perdananya berjudul "Halu" melalui label Bync Records–label independen yang ia dirikan. Feby Putri merilis album penuh pertamanya bertajuk “Riuh” pada tanggal Januari 2022 yang terdiri dari 10 track. Dalam episode ini Feby Putri hadir dengan single terbaru berjudul "Durasi", Lagu ini menjadi pengingat mendalam bagi para perantau untuk selalu menyempatkan diri pulang ke kampung halaman. Feby Putri bercerita bahwa single ini menceritakan kisah haru seorang perantau yang pulang kampung dan menemukan perubahan signifikan pada keluarganya, terutama ibunya. Single "Durasi" merupakan single kedua dari album kedua Feby Putri yang bertajuk "Hitam Putih." Album ini akan dirilis pada akhir September mendatang dan akan menampilkan eksplorasi musikalitas Feby yang lebih luas. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] KYNYA Talks About Expectation From Others, Honest, and “Twisted Neurons”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Sep 4, 2024 21:46


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi wanita yang baru saja merilis single terbaru dan diproduseri oleh Ardhito Pramono. Episode kali ini kita ditemani KYNYA Kynya Arrazzaqu atau yang lebih familiar dipanggil KYNYA merilis karya musik dalam bentuk single terbaru yang berjudul “Twisted Neurons”. Dalam single ini KYNYA menceritakan tentang perjuangan dari setiap Individu yang ingin hidup dengan berbagai macam harapan berlebih dari orang-orang di sekitarnya. Ada kalanya Individu ini hanya ingin mengetahui bagaimana rasanya hidup, sementara orang lain menumpuk ekspektasi dan keinginan lain. Dalam single ini KYNYA merasa berbeda dari segi aransemen dan genre. “Twisted Neurons” memiliki aura yang lebih gelap dengan sentuhan shoegaze, sementara single terakhir KYNYA lebih condong ke arah nuansa swing. Single KYNYA “Twisted Neurons” merupakan single terbaru yang menjadi pembuka dari perjalanan menuju album terbarunya yang akan dirilis pada akhir tahun ini. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] DEWANDA PRATAMA Talks About Music Journey, Hurt, and "Datang Untuk Bertamu"

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Sep 3, 2024 32:35


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi jebolan Indonesia Idol Special Season yang merilis single keduanya. Episode kali ini kita ditemani Dewanda Pratama Dewanda Pratama dikenal sebagai penyanyi jebolan Indonesia Idol Special Season, yang menunjukkan bakatnya sejak awal. Dalam single debutnya, "Ingin Jadi Cintamu", Dewanda mendapat sambutan hangat dari para penggemar musik. Setelah merilis single "Ingin Jadi Cintamu", Dewanda Pratama kembali merilis single keduanya "Datang Untuk Bertamu". "Datang Untuk Bertamu" tidak hanya sekadar sekuel dari "Ingin Jadi Cintamu", tetapi juga merupakan penegasan dari kreativitas dan dedikasi Dewanda dalam menciptakan musik yang menginspirasi dan menyentuh hati pendengarnya. Dewanda ini mengeksplorasi tema tentang kehadiran seseorang yang datang dalam hidup kita, bukan untuk selamanya, tetapi hanya sebagai tamu yang membawa luka. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 6 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Bingkai Family] Bulan Agustus Penuh Dengan Selebrasi, Lomba, dan Karnaval

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Sep 1, 2024 13:40


Halo Listeners dan Sobat Gadis diepisode kali ini spesial menutup Bulan Agustus dan mengawali Bulan September, Wulan dan Rima akan bercerita tentang keseruan di bulan Agustus ini yang berasa flashback ke masa kecil dengan banyaknya perayaan, lomba-lomba, dan karnaval. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara/Bingkai Karya di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

On the Corner of Homelessness and
Finding Home Recorded Live

On the Corner of Homelessness and

Play Episode Listen Later Aug 31, 2024 51:54


Today's special LIVE bonus episode centers around former Family Promise of Spokane guests. Those who found FPS, went through our program, and are now no longer homeless. They ended the cycle of homelessness for their families. This episode was recorded live so some of the audio is a bit hard to hear. We ask that you still listen because these voices are important to hear. This episode was made possible by the support of our title sponsors, Providence and Wellpoint. Thank you most of all to our panelists, Wulan, Jamie, Musa, and Norm. Also, a disclaimer: homelessness is a complex issue. We don't claim to explore every part of this intersection, but hope that each conversation brings new clarity to the reality as a whole. Please keep an open, curious mindset as you listen, and seek to learn, just as we are. Hosts Emma Hughes and Joe Ader of ⁠⁠⁠Family Promise of Spokane⁠⁠⁠. Produced by Cheree LaPierre and Gwyn Griffith Recorded live at St. Luke Lutheran Church If you would like to support Family Promise of Spokane and be a part of the end to homelessness, consider a one time gift or becoming a monthly donor.

Bingkai Suara
[Music] ANDREA TANZIL Talks About The Early Stages of a Relationship, Summer Vibes, and "Like That"

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Aug 11, 2024 25:47


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi kelahiran Bekasi (IDN) yang baru saja merilis single ke-3nya dan menjadi line up di Lalala Fest 2024 yang akan digelar di Jakarta International Expo, Jakarta, pada 23-25 Agustus 2024. Episode kali ini kita ditemani Andrea Tanzil . Andrea Tanzil atau akrab disapa Andy, merupakan penyanyi muda kelahiran Bekasi yang pada single perdananya “Uneasy” mendapatkan nominasi AMI Awards sebagai kategori Artist Solo R&B/Soul Terbaik. Berjeda enam bulan dari single keduanya, “Infinity & Beyond”, Andrea Tanzil kembali menghibur penggemarnya dengan merilis single ketiga berjudul “Like That”. Single ini merupakan ciptaan Kenny Gabriel dan Lisa Walean, berkisah tentang indahnya masa-masa pendekatan yang digambarkan melalui karakter seorang cewek yang bahagia dan menikmati saat menggoda cowok yang dia sukai. Andrea Tanzil bercerita bahwa single ini tidak memiliki pesan tertentu yang perlu dicermati, melainkan lebih untuk membangun mood dan rasa percaya diri saat kita sedang pendekatan dengan seseorang.  Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] TEN2FIVE Talks About Music Journey, Collaboration, and “Kau”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Aug 2, 2024 23:45


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan grup musik yang lebih dari 20 tahun berkarya di industri musik Indonesia dan tahun 2024 ini merilis single kolaborasi untuk pemanasan sebelum kembali mengeluarkan karya Original. Episode kali ini kita ditemani Episode kali ini kita ditemani Ten2Five. Ten2Five adalah group musik dari Jakarta yang mulai berkarier secara profesional setelah menjadi pemenang band di radio Mustang Jakarta tahun 2003 dan memulai debut sebagai band profesional tahun 2004 setelah direkrut oleh Explosive record dan merilis album yang diberi titel “I Will Fly” pada tanggal 16 April 2004. Nama Ten2Five sendiri diambil karena saat itu mereka sepakat, tiap Sabtu jam 10 pagi sampai jam 5 sore adalah jadwal latihan ngeband. Setelah sempat vakum beberapa saat, Ten2Five kembali lagi berkarya dengan menggandeng beberapa personel baru dan mengobati kerinduan fansnya dengan menggelar mini konser dan merilis album Live At The Cinema pada tahun 2019 yang sekaligus menjadi momen memperkenalkan personel baru mereka. Pada tahun 2024 ini Ten2Five menyapa para penggemar dengan membawakan lagu single terbaru mereka. Berbeda dari sebelumnya, kali ini, mereka memilih lagu "Kau" yang sempat dipopulerkan T-Five sebagai lagu yang dirilis pada Juni 2024. Dengan sentuhan musik khas Ten2Five, lagu “Kau” disajikan dengan nuansa baru yang fresh namun tetap membawa nostalgia lagu aslinya. Single “Kau” merupakan pemanasan Ten2Five sebelum kembali menghadirkan karya original mereka, lagu ciptaan Yerry dan Rizal ini dirilis serentak berbarengan dengan rilisnya lagu “You” oleh T-Five. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] INDRA SINAGA Talks About Mental Health, Grateful, and Appreciate the Process

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jul 28, 2024 27:08


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang telah 19 tahun berkarya di industri musik dan baru saja merilis single ke-2nya di tahun 2024 ini. Episode kali ini kita ditemani Episode kali ini kita ditemani Indra Sinaga. Indra Sinaga atau yang akrab disapa Naga telah berkarir di industri musik selama 19 tahun sebagai soloist dan vokalis grup musik. Setelah sebelumnya pada tahun 2024 merilis lagu “Terjemahan Cinta”, Naga dan kembali menghadirkan karya terbaru berjudul “Bersabarlah” untuk proyek solonya. Lagu ini hadir dengan pesan mendalam tentang pentingnya kesabaran dan rasa Syukur dalam menghadapi berbagai rintangan hidup. Di Single "Bersabarlah" Naga mengusung tema tentang bagaimana belajar menghargai proses dalam hidup. Bagi Naga rasanya sedih ketika tahu ternyata pada saat ini banyak sekali kasus tentang kesehatan mental, bahkan menurut Pusat Informasi Kriminal Nasional Kepolisian Indonesia, angka kasus bunuh diri yang terjadi di Indonesia juga semakin meningkat. Berangkat dari keresahan ini Naga ingin berkontribusi untuk membuat karya berisi motivasi agar kita tetap bertahan dan selalu bersyukur dalam menghadapi apapun yang terjadi dalam hidup. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] DENNY FRUST Talks About 4th Album, Asia Tour, and ‘It's Alright'

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jul 21, 2024 23:20


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi  SKA/ Reggae/ Soul yang baru saja merilis album solo ke 4-nya yang berisi 8 track. Episode kali ini kita ditemani Denny Frust. Denny Frust adalah mantan penyanyi band SKA "Monkey Boots" hingga tahun 2016. Denny memulai karirnya sendiri sebagai solois di kancah musik SKA, Reggae, dan Soul. Hingga saat ini Denny telah merilis 4 album, dan lebih dari 10 lagu/single. Dalam album ke 4-nya yang dirilis pada tahun 2024 ini dan berjudul “It's Alright”, Denny berkisah tentang menguatkan dan memotivasi diri kita sendiri seiring kemajuan kita dalam menjalani hidup. Terdapat 8 track dalam album ini dan kesemuanya mempunyai nuansa dan aransemen yang berbeda-beda dengan benang merah musik Jamaika. Single pertama yang dipilih Denny untuk dirilis dari album "It's Alright" adalah "Kutunggu Kau Pulang". Lagunya sendiri bercerita tentang bagaimana kita menjaga hubungan dengan cinta, pengertian dan kerinduan untuk selalu bersama orang yang kita cintai. Denny mendedikasikan album ini untuk anak-anaknya dan semua orang yang telah dengan tulus membantunya selama proses bermusik Denny Frust. Denny Frust melakukan tour di wilayah Indonesia Tengah, dan Timur, Denny Frust mendapatkan kabar, dan berkesempatan untuk berkunjung ke China.Ini adalah kali pertama Denny Frust berkunjung, dan melakukan show di China. Hal unik yang didapat oleh Denny Frust dan team adalah, bahwa audience yang hadir dalam show di masing-masing kota, tidak hanya pecinta musik dari negara China sendiri, tapi juga banyak warga dari negara negara lain dari benua Eropa dan Amerika. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] NADINE FATIANA Talks About 17th Birthday, Criticize Yourself, and “LIMITS”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jul 21, 2024 22:35


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan penyanyi yang baru saja merayakan ulang tahun ke 17 dan persis di hari ulang tahunnya merilis single terbarunya. Episode kali ini kita ditemani Nadine Fatiana  Nadine Fatiana menginjak usia dewasa muda yakni 17 tahun dimana Nadine telah menekuni dunia musik sejak berusia 15 tahun. Nadine merilis dan sengaja melepas single barunya berjudul “Limits” bertepatan dengan hari ulang tahunnya .Di Single ini Nadine menceritakan tentang penggambaran bahkan sindiran tentang watak seorang Nadine. Dibalut musik R&B yang soulful, Nadine kembali menggandeng Mahatamtama dari Coldiac yang berperan sebagai sesama komposer dan produser untuk single terbarunya. Dalam Visual Cover single “LIMITS” diwakili oleh foto kue ulang tahun sang musisi yang berbentuk bulat dengan hiasan kelopak mawar yang mulai merekah yang mewakili fase hidup baru yang mulai membuncah.  Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] OSLO IBRAHIM Talks About Upcoming Album, Listen to Listeners, and Music Tour

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jul 16, 2024 20:55


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan musisi yang sedang dalam agenda Tour musik independentnya untuk meminta restu kepada pendengarnya sebelum ia merilis album terbarunya. Episode kali ini kita ditemani Oslo Ibrahim . Oslo Ibrahim dalam perjalannya untuk merilis album terbarunya yang berjudul “Head, Head, Head”. Album ini akan menampilkan gaya musik dengan ciri khas Oslo, yaitu perpaduan antara pop, soul, dan R&B. Dalam perjalannya Oslo merilis beberapa single yang akan ada dalam album terbarunya ini, salah satunya "How Could You Still Love Me," pada 12 Juli 2024. "How Could You Still Love Me" menggambarkan perjalanan emosional dalam sebuah hubungan yang penuh dengan penyesalan dan ketidakpastian. Dalam lagu ini, Oslo Ibrahim menyuarakan perasaan bersalah dan kebingungannya atas bagaimana pasangannya masih bisa mencintai dan memaafkannya setelah semua kesalahan yang dia buat. Menceritakan tentang rasa bersalah dan penyesalan seseorang yang telah mengkhianati pasangannya. Meskipun merasa tidak pantas dicintai, dia kagum dan bingung mengapa pasangannya masih bisa mencintainya dan berusaha untuk memahami serta memaafkan kesalahannya. Sebuah gambaran betapa kuatnya cinta meskipun dihadapkan pada rasa sakit dan pengkhianatan. Lirik yang penuh perasaan dan melodi yang mendalam menjadi ciri khas Oslo dalam mengemas sebuah lagu menjadi easy listening . Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Culture] JOKO RORO FINALIST Talks About Duta Wisata Joko Roro Kabupaten Malang “Anglocita Abhraning Bhumi Singhasari: Abhinaya Kertanegara”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jul 15, 2024 26:09


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan perwakilan Finalist Joko Roro Tahun 2024, Shangrila Juni Prihandinik dan Muhammad Imanul Akhyar. Joko Roro Kabupaten Malang sendiri merupakan sebuah ajang di bawah naungan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang yang digelar setiap dua tahun sekali untuk memilih putra-putri daerah terbaik yang mampu menjadi representasi Kabupaten Malang dan menjadi ambassador untuk nantinya bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Malang dan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang dalam mempromosikan pariwisata dan budaya Kabupaten Malang. Pada tahun ini, Joko Roro Kabupaten Malang menggelar pemilihan dengan tema “Anglocita Abhraning Bhumi Singhasari: Abhinaya Kertanegara.” Tema ini menceritakan masa bersinar dan berjaya kerajaan Singhasari yang didasari oleh semangat Kertanegara yang memiliki mimpi dalam menyatukan nusantara. Diharapkan, seluruh Joko dan Roro yang terpilih nantinya dapat memiliki semangat yang sama dengan tokoh Kertanegara, serta memiliki karakter rendah hati dalam segala situasi dan keadaan. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] DANAR Talks About Music Journey, Philosophy of Music, and “Manusia Istimewa”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 25, 2024 23:46


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi jebolan ajang pencarian bakat X-Factor 2022 yang terkenal dengan kata-kata indah pada setiap karya-karyanya bersama dengan alunan akustik gitarnya. Episode kali ini kita ditemani Danar Widianto. Danar Widianto adalah penyanyi yang berasal dari Purwokerto dan sudah mulai melakukan aktifitas seni sejak kecil mulai dari menggambar, tari tradisional, teater, dan musik. Danar tampil sebagai peserta di kompetisi X Factor Indonesia musim ketiga. Danar mengikuti audisi daring X Factor Indonesia melalui media sosial instagram, Danar membawakan lagu ciptaan sendiri berjudul "Dulu". Setelah perjalanannya di X Factor, Danar menrilis beberapa Single “Sebatas Formalitas”, “Dulu”, “Perjalanan, “Maafkan Kami Yang Belum Fasih Mencintai” adalah deretan karya karyaDanar yang telah menghiasi berbagai platform musik Indonesia . Pada episode kali ini, Danar kembali merilis musik dengan karya terbarunya yang diberi judul "Manusia Istimewa". Sama seperti judulnya, single ini juga sangat istimewa bagi Danar. Selain karena single ini sangat berkesan, kali ini Danar juga bekerja sama dengan Lafa Pratomo yang memproduce dan mengarrange lagu ini. "Manusia Istimewa" menceritakan tentang seorang manusia yang pernah disepelekan sehingga meragukan diri sendiri, dan terpaku dalam kesendirian karena takut lagi untuk berteman. Namun dibalik itu semua la berusaha menyemangati dirinya sendiri dan membesarkan hati dan serta meyakini bahwa dia adalah manusia istimewa yang diciptakan Tuhan. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] RONY PARULIAN Talks About The Role of Parents in a Musical Journey, Collaboration, and “Sepenuh Hati”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 22, 2024 13:48


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol musim ke 12 yang baru saja merilis single kolaborasi dengan maestro kenamaan Indonesia. Episode kali ini kita ditemani Rony Parulian Rony Parulian beberapa waktu lalu hadir di Bingkai Karya dengan mengenalkan single debutnya dan Rony kembali meramaikan industri musik tanah air di penghujung bulan Maret 2024 dengan single barunya yang berbeda dengan single sebelumnya karena Rony ditemani oleh maestro kenamaan tanah air yaitu Andi Rianto. Kolaborasi ini menghasilkan single “Sepenuh Hati”, Lagu ini merupakaan ciptaan Andi Rianto bersama dengan Monty Tiwa. Lagu ini sempat menjadi hits pada awal 2000-an saat dibawakan oleh Ariyo Wahab. “Sepenuh Hati” menceritakan tentang seorang lelaki yang sedang berada di titik paling rendah dalam hidupnya hingga akhirnya menemukan seseorang yang mampu membuatnya bangkit dan kembali semangat menjalani hari-harinya. Pemilihan Rony untuk menyanyikan lagu ini memang sudah direncanakan oleh Andi Rianto. Karakter vokal Rony yang kuat dan rockable menjadi salah satu alasan lagu ini sangat cocok untuk dibawakan olehnya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] NUCA, SAMUEL CIPTA, & MARK NATAMA Talks About When Man Loves Someone and New's Single

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 20, 2024 37:24


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan tiga penyanyi cowok yang masing-masing baru saja merilis single dengan makna cinta yang sangat dalam. Episode kali ini kita ditemani Mark Natama, Nuca, dan Samuel Cipta. Episode ini akan membicarakan tentang single-single baru Mark Natama, Samuel Cipta, dan Nuca secara bersamaan. Dalam Single terbarunya Mark memberikan pesan untuk ikhlas saat cinta tak berbalas lewat single barunya yang baru saja dirilis berjudul “Penikmat Senyummu”. Single Mark “Penikmat Senyummu” ini sebenarnya menceritakan, bahwa kita sebagai manusia terkadang dipertemukan dengan cinta yang tidak berbalik atau berbalas dan akhirnya kita memilih untuk mengikhlaskan kenyataan itu dengan tetap memberikan yang terbaik kepada orang yang kita cintai meskipun kita bukanlah pemeran utama di hidupnya. Dalam Single Terbaru Samuel Cipta berjudul “Serba Serbi Mencinta” ini ditulis langsung oleh Samuel Cipta bercerita tentang rayan dari seseorang yang sedang jatuh hati dan berusaha untuk mendapatkan hati dari sook yang a kagumi. Lirik yang ditulis dengan begitu indah seakan lagu ini merupakan sebuah rayan indah yang dituang dalam sebuah lagu. Dalam Single terbaru Nuca yang berjudul “Perisai” menceritakan tentang seseorang yang akan selalu berusaha melindungi dan mendampingi orang yang ia sayangi. Walau nantinya takdir berkata bahwa mereka tidak berjodoh, ia tetap akan melindungi dan berusaha membuat pasangannya aman dan selalu merasa bahagia. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] NYOMAN PAUL Talks About Healing, Relatable Story, and “Mundur Perlahan”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 18, 2024 17:28


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi asal Bali jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol musim ke 12 yang konsistensi dalam menghasilkan karya. Episode kali ini kita ditemani Nyoman Paul Nyoman Paul Fernando Aro mengikuti audisi pencarian bakat saat tidak sengaja melihat unggahan di sosial media bahwa diadakan audisi terbuka Indonesian Idol musim ke 12 di Kebon Jeruk MNC Studio. Dalam Proses audisi Paul sempat membawakan lagu ciptaanya sendiri berjudul "Wajah Mimpi". Paul akhirnya menempati posisi empat besar dalam ajang pencarian bakat Indonesian Idol musim ke 12. Setelah ajang pencarian bakat Paul konsistensi dalam menghasilkan karya yang menjadikan kunci Paul untuk mengembangkan kariernya sebagai penyanyi profesional. Sebagai penulis lagu juga, Paul semakin mencuat seiring perjalanan kariernya sebagai penyanyi. Terbukti di single terbaru Paul yang ia ciptakan dan baru saja dirilis berjudul “Mundur Perlahan”. Paul di lagu ini didasarkan pada pengalaman pribadi yang dikombinasikan dengan pengalaman banyak orang dengan harapan agar lagu ini bisa lebih relatable. Dalam single ini Paul menceritakan tentang seseorang yang pasangannya ternyata masih terjebak cinta masa lalunya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] FAITH Talks About Music Journey, Move On, and “Masa Lalu”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 18, 2024 17:51


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi yang pernah mengikuti ajang pencarian bakat The Voice Kids Indonesia 2021 dan kali ini telah bermetamorfosa dari seorang remaja menjadi dewasa dengan rilisnya single terbarunya. Episode kali ini kita ditemani Faith Faith Christabelle Neema Susanto atau yang akrab disapa Faith menyukai dunia musik sejak usianya masih sangat belia. Faith mempelajari beberapa alat musik seperti biola hingga gitar dan sering mengunggah video cover melalui media sosial miliknya. Setelah mengikuti ajang pencarian bakat Faith terus berkarier di dunia musik dan merilis lagu berjudul I Love Your Smile pada 2022. Faith bermetamorfosa dari seorang remaja menjadi dewasa, tidak hanya dari segi umur tapi juga pemikiran dan pemilihan lagu dengan memilih dan merilis single terbarunya berjudul “Masa Lalu” . Dalam Single ini Faith bercerita tentang dirinya yang sudah ingin move on dari masa-masa kurang indah tersebut, tapi masih saja selalu diganggu oleh sosok masa lalu tersebut. Faith kemudian menegaskan bahwa sosok tersebut hanyalah masa lalu yang tidak perlu untuk diungkit kembali keberadaannya, dan dirinya telah berlapang dada untuk melepaskannya. Dalam single ini Faith memberikan sentuhan groovy pop tahun 80 akhir yang mengingatkan kita akan masa masa golden era sepatu roda dan kostum warna warni yang bold. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] AWDELLA Talks About Struggle in Music Industry, Let it Flow, and Keep the Momentum

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 18, 2024 20:52


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi asal Surabaya, Jawa Timur yang pada tahun 2023 memenangkan penghargaan Anugerah Musik Indonesia dan hadir dengan karya terbarunya dengan nuansa Pop Ballad. Episode kali ini kita ditemani Awdella Awdella memulai karir bermusiknya dengan mengikuti beberapa ajang pencarian bakat sejak tahun 2017. Awdella sempat mengikuti ajang Rising Star Indonesia musim kedua dan kemudian pada tahun 2018 Awdella mengikuti ajang Indonesian Idol musim kesembilan. Pada tahun 2019 Awdella mengikuti ajang yang sama pada musim kesepuluh dan berhasil melaju sampai ke babak 15 besar. Setelah dari ajang pencarian bakat Awdella merilis beberapa Single dan di single ke duanya yang berjudul “Tertawan Hati” viral dan menjadi top chart. Awdella kembali merilis lagu original terbaru berjudul ‘Bagaimana Kabarmu?' bernuansa pop ballad yang dibawakan khusus untuk mereka yang masih menyimpan kenangan untuk mantan pasangannya. Awdella bercerita, single ini dibuat Ketika sedang berada di Yogyakarta. Secara musik Awdella bercerita bahwa single ini memiliki perbedaan dengan lagu sebelumnya. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Bingkai Suara
[Music] ANNETH Talks About Music Journey, Expectation, and “Pandai Bicara”

Bingkai Suara

Play Episode Listen Later Jun 17, 2024 27:56


Hello Listeners! Di episode kali Wulan ngobrol-ngobrol dengan Penyanyi kelahiran Balikpapan yang mempunyai darah Batak, Manado dan baru saja merilis single terbarunya bersama Hits Records. Episode kali ini kita ditemani Anneth Anneth Delliecia lahir di Balikpapan yang dan mempunyai darah Batak dan Manado mencintai menyanyi sejak umur 3 tahun. Berbagai kompetisi telah menyanyi telah di ikuti oleh Anneth sejak dari Kecil. Setelah ia Merilis beberapa single dan Album di tahun 2022, Anneth kembali merilis karyanya terbarunya, yang lagi-lagi menyayat hati pendengarnya. Anneth menegaskan namanya di industri musik Indonesia lewat “Pandai Bicara”, yang mengisahkan kekecewaan terhadap pasangan. Single“Pandai Bicara” jadi lagu pertama Anneth yang dirilis bersama Hits Records, setelah ia resmi bergabung dengan label tersebut pada Maret lalu. Single Anneth sendiri bercerita tentang sebuah bentuk kekecewaan, dari seseorang telah yang mencintai pasangannya. Namun akhirnya rasa itu berujung pada rasa sakit hati, dan akhirnya sadar jika selama ini ia terluka pada orang yang salah. Untuk Cerita lebih lengkapnya yuk dengarkan obrolan Langsung di Channel Podcast Bingkai Suara Season 5 di Spotify, Apple Podcast, Youtube atau kunjungi website kita di ⁠⁠⁠⁠www.bingkaikarya.com

Modern Poetry in Translation
Miss River Snail, Xinyang Wu, tr Tuoya Wulan

Modern Poetry in Translation

Play Episode Listen Later May 16, 2024 1:11


Miss River Snail by Xinyang Wu, translated by Tuoya Wulan. This recording was made by Tuoya Wulan. Featured in MPT Bearing the Burden of Sameness: Focus on Care. Read this poem and more: https://modernpoetryintranslation.com/magazine/bearing-the-burden-of-sameness-focus-on-care/

High On Em
Wulan Russell

High On Em

Play Episode Listen Later Mar 25, 2024 33:52


cannamom && canna creator!! loved talking to this amazing person!! grab a jay and join us:) @wulanrussell